Home / Uncategorized

Sabtu, 16 November 2024 - 00:00 WIB

Kapolri Selamat HUT ke-79 Korps Marinir TNI AL

Kapolri Selamat HUT ke-79 Korps Marinir TNI AL

Kapolri Selamat HUT ke-79 Korps Marinir TNI AL

 

Jakarta. Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengucapkan selamat atas Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Korps Marinir.

Kapolri berharap soliditas TNI-Polri semakin kuat. Ucapan selamat itu disampaikan Kapolri di akun Instagram @listyosigitprabowo, Jumat (15/11/24).

“Saya selaku warga kehormatan Marinir TNI AL mengucapkan selamat HUT ke-79 Korps Marinir TNI Angkatan Laut, semoga ke depan TNI-Polri akan semakin solid dalam memberikan pengabdian terbaik guna memelihara kondusifitas situasi Kamtibmas aman dan menjaga keutuhan NKRI,” tulis Kapolri.

Baca juga  Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate desa Sanggang Menyambangi warga binaan nya

Dalam unggahan Kapolri, terdapat ilustrasi yang menampilkan prajurit marinir. Sementara itu, Presiden Prabowo Subianto didampingi Kapolri dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto diilustrasikan sedang naik tank.

Baca juga  Personel Polsek Jabiren Raya gelar patroli Jam Rawan

Kapolri berharap TNI-Polri terus mengabdi untuk menjaga keamanan dan keutuhan bangsa. Pengabdian ini dalam rangka bersama-sama mewujudkan Indonesia Maju.

“Korps Marinir TNI AL Bersama Rakyat Mengabdi Untuk Negeri Menuju Indonesia Maju. TNI Polri Sinergi Untuk NKRI. TNI Prima, Salam Presisi,” sambung Kapolri.bib

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kapolda Jatim Pimpin Sertijab Kapolrestabes Surabaya

Uncategorized

Serah Terima Jaga kembali Dilakukan Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya

Artikel

Sat Samapta Polres Pulpis Laksanakan Blue Light Patroll

Uncategorized

Stop Peti Personil Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku ajak Warga Masyarakat Aktif Cegah Karhutla

BERITA UTAMA

Tolong Pak Presiden, Korban Rugi Triliunan Malah OJK Bubarkan Minna Padi

Uncategorized

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

Artikel

Anggota Koramil 01/Sambas Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Drainase Di Desa Tumok Manggis