Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 6 Januari 2023 - 18:41 WIB

Kapolsek Maliku Dengarkan Keluhan Masyarakat Melalui Kedai Kopi

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng laksanakan kegiatan Sosialisasi Kedai Kopi Kepada Masyarakat di Kantor Desa Sei Tewu, Kecamatan Maliku, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, Jumat, (06/01/2023) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. Melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H. menyampaikan Kedai Kopi merupakan inovasi terbaru Polsek Maliku Polres Pulang Pisau agar Polri lebih dekat lagi dengan Masyarakat dimana inovasi tersebut dengan duduk bersama untuk mendengarkan keluhan Aspirasi Masyarakat ataupun konsultasi permasalahan sekalipun dengan Anggota yang ada di lapangan.

Baca juga  Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau beri Himbauan Kamtibmas Kepada para pedagang Sambil Patroli jalan kaki

“Kegiatan ini kami laksanakan intinya untuk menghimpun keluhan, aspirasi dari Masyarakat dan juga untuk memberikan solusi-solusi bagi Masyarakat yang membutuhkan saran dan masukan terhadap permasalahan perorangan ataupun di lingkup Desa sekalipun,”
ucap Kapolsek.

Baca juga  Momen Hari Jadi Polwan ke-75, Srikandi Polresta Palangka Raya Ajak Pelajar Bijak Bermedsos

Selanjutnya Iptu Laaser menyampaikan inovasi lainnya juga terus kami kembangkan seperti halnya pojok kamtibmas, Door to door system Kartu nama Bhabinkamtibmas serta Sosialisasi Call Center Polsek Maliku, hal ini sangat berdampak positif dalam menjaga citra Polri yang presisi.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Pimpin Apel Pagi, Kabaglog Polresta Palangka Raya Sampaikan Sejumlah Amanat kepada Personel

BERITA UTAMA

Pangdam Cenderawasih Resmikan 4 Kodim Baru di Daerah Rawan

Artikel

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Tegur Pengendara Tak Pakai Helm

BERITA UTAMA

Polsek Maliku laksanakan Program 1000 Komitmen Larangan Karhutla

Artikel

Babinsa Koramil 1612-03/Reok Kopda Sukardin Hadiri PIN Polio di Rumah Adat Keling

BERITA UTAMA

Babinsa Dampingi Aparatur Desa Poco Likang Dalam Sosialisasi dan Penertiban Hewan Penular Rabies

Uncategorized

Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu, Patroli Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi KPU Kota

Uncategorized

Sambang dan Himbauan Kamtibmas Terus Dilaksanakan Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu