Home / Uncategorized

Rabu, 27 Desember 2023 - 11:09 WIB

Karya Bakti Koramil 1417-06/Unaaha Ajak Masyarakat Desa Asolu

Karya Bakti Koramil 1417-06/Unaaha Ajak Masyarakat Desa Asolu

Karya Bakti Koramil 1417-06/Unaaha Ajak Masyarakat Desa Asolu

 

Konawe _ Memasuki musim penghujan, hal yang selalu di antisipasi yakni banjir atau luapan air karena saluran air yang kotor dan tersumbat serta menumbuh kembangkan biang penyakit yang dapat merusak kesehatan masyarakat khususnya di wilayah Desa Asolu, Kec. Abuki, Kab. Konawe, Selasa (26/12).

Dalam hal ini Koramil 1417-06/Unaaha mengajak masyarakat untuk saling bergotong royong dalam mengantisipasi hal tersebut demi kepentingan dan kenyamanan bersama di musim penghujan ini.

Baca juga  Polsek Maliku Laksanakan Patroli Jaga Stabilitas Kamtibmas di Wikumnya

Dikatakan Danramil Unaaha Kapten Inf Taslim bahwa kegiatan tersebut dilaksanakan bekerjasama dengan dari Polsek Abuki, aparat Desa Asolu dan masyarakat setempat.

“Adapun sasaran yang dibersihkan ini merupakan tempat perbelanjaan sehingga perlu adanya bekerjasama dalam membersihkan sampah-sampah plastik dan rumput kering baik di selokan maupun halaman pasar,” ujar Danramil.

Baca juga  Upaya Meningkatkan Kapasitas PAUD Melalui PKG, Disdik Sampang Gelar Transformasi Leadership

Sementara itu, Danramil juga berharap melalui kegiatan karya bakti yang dilaksanakan bersama-sama ini dapat meningkatkan semangat gotong royong dalam mewujudkan keasrian lingkungan Desa Asolu.

Di samping itu kegiatan karya bakti turut dihadiri oleh Iptu Muh Yusran S. Sos (Kapolsek Abuki), Hasrudin (Kepala Desa Asolu) dan Musafir S. Si (KUPTD Pasar Asolu).

Karya Bakti Koramil 1417-06/Unaaha Ajak Masyarakat Desa Asolu

Share :

Baca Juga

Artikel

TNI dan Pemerintah Daerah Bersinergi Wujudkan Pendidikan Berkualitas di Desa Hinas Kiri

BERITA UTAMA

Datangkan Tim Gegana Polda Jateng, Polres Kendal Musnahkan Barang Bukti 17,2 Kg Bubuk Mercon

Artikel

Tanamkan Kedisiplinan Di Sekolah, Serma Kamali Latih PBB Siswa Siswi SMPN 01 Gandusari

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Melaksanakan Pemantauan Pasien ODGJ di Desa Bea Mese

BERITA UTAMA

Dandim 0111/Bireuen Bagikan Daging Meugang kepada Personel

Uncategorized

Polsek Banama Tingang Terus Lakukan Upaya Pendekatan Untuk Memberikan Pemahaman Karhutla Kepada Masyarakat

Artikel

PP Persis Apresiasi Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Korban Begal

Artikel

Festival Seni Tradisi Pencak Silat Digelar di Jakarta Utara: Upaya Melestarikan Budaya dan Regenerasi Penggiat Seni