Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / NEWS / Olahraga / PERISTIWA / Tag / TargetNews.id / TNI

Kamis, 16 November 2023 - 12:18 WIB

Kauseri Agama Tingkatkan Iman dan Taqwa Prajurit dan PNS Kodiklatal

Kauseri Agama Tingkatkan Iman dan Taqwa Prajurit dan PNS Kodiklatal,
Foto,

Kauseri Agama Tingkatkan Iman dan Taqwa Prajurit dan PNS Kodiklatal, Foto,

 

TNI AL. Kodiklatal. Surabaya, 15 November 2023, Untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT, prajurit Perwira, Bintara, Tamtama dan PNS Kodiklatal mengikuti Kauseri Agama Islam yang dilaksanakan di Masjid Ibadurrahman Kodiklatal Bumimoro Surabaya. Rabu (15/11/2023).

Dalam ceramahnya Pabandya Watpers Ban III Pers Ditum Kodiklatal, Letkol Laut (KH) Miftahul Huda mengatakan tentang bagaimana pembinaan mental untuk mewujudkan keluarga yang bahagia, rukun, dan damai serta penuh rasa syukur. Hal ini tentunya akan memberikan dampak positif juga terhadap peningkatan kinerja di Satuan Kerja (Satker) masing-masing.

Baca juga  Pemkab, Dukung Penuh Pilkada 2024

Selain itu juga dijelaskan bagaimana kunci dalam menyelesaikan segala permasalahan yang dihadapi didunia, yakni dengan meningkatkan kualitas takwa kita, yang mana Allah sudah berjanji dalam firman-NYA bahwa tidak ada keraguan karena Allah senantiasa menolong hamba-NYA.

Baca juga  Irjen Sandi Pimpin Sertijab PJU Baru Humas Polri

“Kadang-kadang kita harus melihat sampai mana kualitas keimanan dan ketakwaan kita dalam menjalankan perintah dan menjauhi larangan Allah. Jangan pernah meninggalkan Shalat yang merupakan komunikasi langsung kita dengan Allah”, tuturnya.
(Anil)

Kauseri Agama Tingkatkan Iman dan Taqwa Prajurit dan PNS Kodiklatal,
Foto,

Share :

Baca Juga

Artikel

Selalu aktif jaga silahturahmi, Bahbinkamtibmas sambangi warga binaan dan sampaikan himbauan kamtibmas

Artikel

SSDM Polri Tingkatkan Kemampuan Bahasa Inggris Personel, SSDM Polri Luncurkan Aplikasi _Digital Police English Training

BERITA UTAMA

Danramil 15/Klirong Dan Anggota Bersama Polsek Klirong Tinjau Langsung Warga Terdampak Gempa Serta Salurkan Bantuan Kapolres Kebumen

Artikel

Dishub Kota Batu, Sosialisasi Bersama Antisipasi Kemacetan Idul Fitri 2024

Artikel

Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Polsek Sabangau Hadiri Regsosek di Kereng Bangkirai

Artikel

Angkutan Umum Mojokerto – Batu Via Cangar Beroperasi mulai tarif promo sebesar Rp.30.000,” ungkap Kadishub Provinsi Jatim

Artikel

Ringankan Beban Warga Babinsa Sulung Bantu Aparat Desa Pengecetan Kantor Desa