Home / Uncategorized

Minggu, 24 Desember 2023 - 00:12 WIB

Kegiatan Patroli Malam, Polsek Maliku Cek Keamanan dilingkungan Perkantoran.

 

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Patroli malam sebagai agenda rutin dalam kalender kamtibmas dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Maliku, Jumat (22/12/2023) Malam.

petugas patroli Polsek Maliku melaksanakan Patroli malam dengan sasaran lingkungan perkantoran, petugas melakukan pengecekan terhadap keamanan disekitar perkantoran untuk memastikan keamanannnya

Baca juga  Satlantas Polres Gresik Tindak Tegas Truk Langgar Jam Operasional

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, patroli harkamtibmas ini dilaksanakan dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap kondusif, kegiatan ini akan terus kami laksanakan guna memberikan rasa aman kepada warga masyarakat

Baca juga  Komunitas Jurnalis Jawa Timur (KJJT) Wilayah Pamekasan bagi- bagi 150 sembako

“Semoga dengan pelaksanaan kegiatan ini patroli ini, sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Maliku tetap dalam keadaan aman dan kondusif, intinya jangan sampai ada kesempatan bagi oknum yang ingin melakukan tindakan yang dapat mengganggu stabilitas keamanan”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Cek Kantor Pos Pangkoh Kec. Pandih Batu Oleh Personil Polsek

Artikel

DPP Laskar Anti Korupsi Indonesia (LAKI) Lantik 3.000 Pemantau Pilkada di Kabupaten Empat Lawang untuk Awasi Kinerja KPU dan Bawaslu

Artikel

Sinergi TNI-Polri-Satpol PP: Kodim 1008/Tabalong Siap Amankan Pilkada Serentak

Artikel

CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI WARGA DESA BINAAN

BERITA UTAMA

Demi keamanan Satbinmas Polres Pulpis tingkatkan himbau kepada penjual kembang api dan petasan di pasar Patanak

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala sambang dan Lakukan Sosialisasi dan imbauan Kepada Masyarakat.

Uncategorized

Kembali sambangi Pencari kayu alaban personil Satbinmas beri himbauan tentang Karhutla.

Artikel

Kasdim 0721/Blora Sebagai Narasumber Bela Negara dan Cinta Tanah Air bagi Organisasi Kepemudaan