Home / Uncategorized

Jumat, 12 Mei 2023 - 20:21 WIB

Kegiatan Sosialisasi Layanan Call Center Polsek Sebangau Kuala

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Sebangau Kuala melaksanakan kegiatan sosialisasi layanan call center Polsek Sebangau Kuala, Jum’at (12/05/2023).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K, melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suwanto, S.Sos. menuturkan adapun maksud dan tujuan dari giat tersebut untuk mempermudah masyarakat dalam melaporkan gangguan Kamtibmas maupun permasalahan lingkungan terutama di wilayah Kecamatan Sebangau Kuala.

Baca juga  Datangi Warga, Polsek Sabangau Harapkan Kewaspadaan terhadap Orang Asing

Kegiatan ini dilaksanakan guna Optimalisasi Pelayanan Publik ( Program Quick Wins Presisi ) pungkas Kapolsek.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Motivasi Tinggi Atlet Binsat Resimen Artileri 2 Marinir Tampil All Out Dalam Lomba Menembak Try Out Pasmar 2.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Pasang Larangan Karhutla di tepat Publik

Uncategorized

Bhabinkamtibmas tapa muka dengan pedagang UMKM di Desa binaannya

Uncategorized

Satlantas Polresta Palangka Raya Lakukan Patroli Kamseltibcar di Malam Minggu

Artikel

KPU Brebes telah menetapkan perolehan kursi partai politik dan caleg terpilih di Pemilu 2024 DPRD Brebes

BERITA UTAMA

Danramil 15/Klirong Di Wakili Bati Tuud Hadiri Acara Pelepasan Purna Tugas Sekcam Klirong

Uncategorized

Babinsa Korami 08/Alian Pantau Situasi Jelang Pilkades

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas