Home / Uncategorized

Selasa, 17 Januari 2023 - 17:25 WIB

Kembali Personel Polsek Kahayan Tengah melaksanakan Giat KRYD

 

Polres Pulang Pisau – Piket Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, menggelar Maskerisasi dan Imbauan meningkatkan imunitas tubuh secara Mobile kepada masyarakat, Selasa, (17/01/2023) pagi

Sasaran giat saat ini yaitu Warga yang sedang beraktifitas di Depan Mako Polsek Kahayan Tengah, adapun yang di sampaikan yaitu melakukan pengecekan kendaraan yang melintas di depan Mako polsek dan Imbauan agar tetap waspada agar terhindar dari penyebaran Virus Covid-19 di kecamatan Kahayan Tengah kegiatan ini rutin kami laksanakan.

Baca juga  MOMEN Kapolri Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pusdiklat SPSI di Kawasan Jatiluhur Kab. Purwakarta

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K.,melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP Nurheriyanto Hidayat S.H.,M.Si mengatakan kegiatan KRYD sekaligus memberikan himbauan tetap Kami laksanakan untuk mencegah penyebaran covid-19,

Selain itu Kami juga mengarahkan Personel untuk melaksanakan edukasi kepada masyarakat dan selalu mematuhi protokol kesehatan apabila beraktivitas di luar rumah, jika masih ada yang melanggar Kami berikan teguran lisan, selain itu kami juga membagikan masker secara gratis kepada masyarakat

Baca juga  Nobar Bersama Rakyat Wadan Kodiklatal Saksikan Wayang Kulit di Kampung Halaman Panglima TNI

” Kami berharap dengan dilaksanakan kegiatan ini masyarakat patuh terhadap protokol kesehatan sehingga terhindar dari covid-19 ” tutup Kapolsek

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Datangi Masyarakat dan Ajak Masyarakat Untuk Jaga Kamtibmas Itulah Yang di Sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Uncategorized

Kanit Binmas Sosialisasi kepada Masyarakat tentang Karhutla

BERITA UTAMA

Paguyuban Kades se-Kecamatan Tarub Gelar Acara Pisah Sambut Kapolsek Tarub

Uncategorized

Anggota Koramil 15/Klirong Laksanakan Kegiatan Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke 78

Uncategorized

Berikan Himbauan Kamtibmas Perairan Sambangi Pemilik Perahu Motor

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 17 Adimulyo Hadiri Peringati Puncak Satu Abad NU Tahlil dan Sholawat Bersama

Uncategorized

Jaga Keamanan saat Malam, Polresta Palangka Raya Lakukan Cek dan Kontrol Ruang Tahanan Mako

Uncategorized

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Personil Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam