Home / Uncategorized

Jumat, 10 Maret 2023 - 16:41 WIB

Kembali Sambangi SPBU, Sat Binmas Polres Pulang Pisau Berikan Himbauan dan Penertiban Antrian.

 

Pulang Pisau — Sat Binmas Polres Pulang Pisau Polda Kalteng menggelar kegiatan di SPBU jalan Panunjung Tarung Pulpis Kegiatan ini dilakukan dengan memberikan himbauan tentang penertiban pengisian BBM khususnya bagi masyarakat Kabupaten Pulang Pisau Jum’at ( 10/03/2023).

AKP Ujang Kustarman selaku Kasat Binmas Polres Pulpis mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk menganstipasi adanya penyalahgunaan BBM jenis subsidi tersebut.
“Bagi petugas kita himbau untuk mendahulukan konsumen masyarakat yang bepergian,”ucap AKP Ujang.

Baca juga  Beragam Jalur Penerimaan Siswa PPDB Kota Bengkulu 2024/2025

Selain itu, Pihaknya juga melarang bagi para pelansir minyak untuk melakukan pengisian BBM jenis Subsidi. Terutama yang mengisi tengki dengan cara berulang ulang untuk mengisi tengki BBM.

“Himbauan sudah kami sampaikan, jika ada yang melanggar baik petugas maupun pengisi bisa dikenakan sanksi sesuai UU MIGAS No 22 tahun 2001,”Tegas AKP Ujang

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala giat Patroli guna Cegah Kriminalitas.

Selain penertiban, Sat Binmas juga mengajak masyarakat untuk bekerja sama dengan Polri dalam menciptakan sitkamtibmas yang aman dan kondusif khususnya di wilayah Kabupaten Pulang Pisau,” imbuh kasat.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Artikel

Polres Blitar Gelar Rikkes untuk Kesiapan Pengamanan TPS Pilkada 2024

Artikel

Prajurit Yonif 5 Marinir Dan Taruna AAL Tingkat lll Angkatan ke-70 Korps Marinir Laksanakan Pendalaman Materi Opsrat

Uncategorized

Aipda Ardianto Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

Uncategorized

Jelang Hari Raya Nyepi, Kanit Bhabinkamtibmas Satbinmas Polres Pulpis Sambangi Tokoh Agama Hindu

Artikel

Kapolresta Barelang Pimpin Cipta Kondisi dan Patroli Antisipasi C3, Balap Liar, dan Kejahatan Jalanan

Artikel

Pangdam IV/Diponegoro Tinjau Program Ketahanan Pangan dan Resmikan Jembatan Gantung Merah Putih di Brebes

Artikel

Kapolda Jatim Dampingi Kepala Staf TNI AL Serahkan Bansos Untuk Warga Bawean yang Terdampak Gempa.