Banyuwangi, TargetNews.id Dugaan penutupan saluran air oleh oknum Developer Dusun Palurejo Rt 2 / Rw 13 Tembokrejo Kecamatan Muncar Kabupaten Banyuwangi berakibat fatal. beberapa rumah terendam air waktu hujan
“Akibat ditutupnya saluran air di sepanjang tepi jalan PUD yang juga di cor tertutup hampir 100m, mengakibatkan air menggenang membanjiri rumah warga.
Hal tersebut membuat Kepala Dinas PU Pengairan Banyuwangi Guntur Priambodo Turun langsung kelokasi saluran air yang di urug oleh oknum tak bertanggung jawab,” Guntur menjelaskan ke pada warga sekitar.Kami akan segera layangkan surat teguran kepada pihak pengembang untuk segera mengembalikan fungsi saluran air yang di urug sesuai fungsi asal dan segera untuk membongkar saluran yg terlanjur di tutup dengan beton, “pungkas nya

Kepala Dinas PU Pengairan pantau langsung lokasi yang menjadi polemik di muncar.
Dan H.Munir salah satu warga yang terdampak parah akibat di urugnya saluran air disekitar tempat usahanya. Saya berharap pihak pengembang bisa ke lokasi dan memberikan solusi akan dampak banjir dan kerugian yang saya alami,ucapnya. Rabu 20/3/2024
Disisi lain Kabul helmi pak farhan serta warga sekitar yang juga terdampak banjir malam itu, mengakibatkan rumah warga tersebut. terendam air dan meyisakan puing sampah Dan lumpur.