Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Rabu, 31 Mei 2023 - 15:33 WIB

KLASTER KESEHATAN KBN PASMAR 3 BERIKAN PENYULUHAN KESEHATAN KEPADA MASYARAKAT KAMPUNG PULAU ARAR

TNI AL, Dispen Kormar Sorong, Selasa (30/05/2023). Dalam rangka program Kampung Bahari Nusantara (KBN) di bidang kesehatan Pasmar 3 bekerjasama dengan Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sorong melaksanakan penyuluhan kesehatan kepada masyarakat Kampung pulau Arar, Distrik Mayamuk, Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan penyuluhan kepada masyarakat Kampung Pulau Arar yang menjadi binaan Pasmar 3 tentang cara pencegahan dan pengobatan penyakit Malaria dan Stunting. Yang mana, penyakit ini menjadi prioritas bidang kesehatan dalam program KBN. sehingga diharapkan masyarakat Kampung Arar tidak takut untuk berobat secara medis ke dokter ketika ada gejala-gelaja dari penyakit stunting dan malaria guna mencegah terjadinya korban jiwa.

Baca juga  Babinsa Koramil 15/Klirong Laksanakan Karya Bakti Pembuatan Parit dan Pengecoran JalanDi Desa Binaan

Bidang kesehatan ini merupakan salah satu klaster dari 5 klaster yang ada dalam program Kampung Bahari Nusantara (KBN) sehingga diharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat meningkatkan kesehatan masyarakat kampung pulau Arar sehingga apa yang telah diprogramkan dapat tercapai.

Baca juga  Tanamkan Disiplin Sejak Dini, Anggota Kodim 0802/Ponorogo Latih Baris Berbaris Santriwati Pondok Walisongo

Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI (Mar) Sugianto, S.Sos., di tempat terpisah mengatakan bahwa pelaksanaan penyuluhan ini merupakan bentuk kepedulian Pasmar 3 di bidang kesehatan kepada masyarakat Kampung Arar sebagai warga binaan Pasmar 3 dalam program Kampung Bahari Nusantara.

Turut hadir dalam penyuluhan tersebut KA. Klinik Pratama Pasmar 3 Mayor Laut (K) drg. Zainul Arifin, M. Kes., Kepala Puskesmas Mayamuk dan Kepala Kampung Pulau Arar.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kanit Binmas dan Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Warga di Sekitar

Artikel

Ketua PAKIS Meminta Polres Bangkalan Tangkap Pelaku Pembacokan Terhadap Aktivis LSM

Artikel

Acara Festival Tunas Bahasa Ibu di Desa Pangelak, Peltu Basuki Perkuat Dukungan TNI untuk Budaya Lokal

BERITA UTAMA

Kodim 1612/Mgr dalam rangkaian kegiatan TMMD ke-116 Memberikan pelayanan Pengobatan Secara Gratis Bagi Masyarakat

Artikel

PENGIRIMAN BBM SOLAR BERSUBSIDI DI PELABUHAN TUKS MENJADI SOROTAN

BERITA UTAMA

Bersama Aparatur Pemerintah Desa Mangli, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Gebyar Paud

Artikel

Komandan Korem 162/WB Hadiri Kegiatan Tadris Matematika di Kabupaten Dompu

BERITA UTAMA

Aipda Priyo Terus Sosialisasikan Cegah Karhutla