Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 1 November 2024 - 15:07 WIB

Kodim 1002/HST Gelar Lari Jalanan Tingkatkan Kebugaran Prajurit

Kodim 1002/HST Gelar Lari Jalanan Tingkatkan Kebugaran Prajurit

Kodim 1002/HST Gelar Lari Jalanan Tingkatkan Kebugaran Prajurit

 

Barabai – Kodim 1002/Hulu Sungai Tengah kembali menggelar kegiatan lari jalanan sebagai upaya pembinaan fisik dan kesehatan prajurit. Jum’at (01/11).

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kepala Staf Kodim 1002/HST, Mayor Inf Moh. Alip Suroso ini diikuti oleh seluruh anggota dan menempuh jarak sekitar 3,5 km mengelilingi kota Barabai.

Baca juga  Sampaikan Larangan Karhutla Dan Patuhi Prokes Guna Cegah Covid19 Kepada Masyarakat Kecamatan Jabiren Raya

Sebelum memulai lari, seluruh peserta terlebih dahulu melakukan pemanasan dengan senam peregangan yang dipandu oleh Serda Efendi.

Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan tubuh agar siap berolahraga dan meminimalisir risiko cedera.

Dalam arahannya, Mayor Inf Moh. Alip Suroso menekankan pentingnya menjaga kebugaran tubuh bagi seorang prajurit.

Baca juga  Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Muara Uya Terjun Langsung dalam Tugal Padi Gogo Desa Garagata

“Dengan tubuh yang sehat dan bugar, kita akan lebih siap dalam melaksanakan tugas,” tegasnya. Beliau juga mengajak seluruh anggota untuk senantiasa meluangkan waktu untuk berolahraga secara rutin.

Kegiatan lari jalanan ini merupakan salah satu program kerja Kodim 1002/HST dalam rangka meningkatkan disiplin, semangat juang, dan profesionalisme prajurit.
(pen10002hst).

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Grebeg Tumpeng Bersih Desa Mojorejo, Bertema “Ruwatan Sudo Molo”

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku sosialisasi saber pungli

Artikel

Polresta Banyuwangi Amankan Ribuan Botol Miras Ilegal Hasil Cipta Kondisi Pasca Nataru

Uncategorized

Upaya cegah Karhutla Satsamapta Polres Pulpis laks Patroli Dialogis dan berikan maklumat Kapolda

Artikel

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Tak Lelah Personil Polsek Sebangau Berikan Himbauan dan Sosialisasi Karhutla

Artikel

Polisi Tetapkan Gus S Sebagai Tersangka Konten Tukar Pasangan

Artikel

Kapolres Kediri Kota Bersama Pj Walikota Tekankan Netralitas Aparatur Negara di Pilkada 2024