Home / Uncategorized

Selasa, 21 November 2023 - 13:21 WIB

Kodim 1208/Sambas Laksanakan Latihan Menembak Senjata Ringan Triwulan IV Tahun 2023

Kodim 1208/Sambas Laksanakan Latihan Menembak Senjata Ringan Triwulan IV Tahun 2023,
Foto,

Kodim 1208/Sambas Laksanakan Latihan Menembak Senjata Ringan Triwulan IV Tahun 2023, Foto,

 

Sambas – Komado Distrik Militer ( Kodim ) 1208/Sambas laksanakan Latihan Bidang Operasi yaitu Latihan Menembak Senjata Ringan (Latbakjatri) Triwulan IV tahun 2023 di lapangan tembak DARMAWANGSA yang berlokasi di Desa Lubuk Dagang, Kec. Sambas, Kab. Sambas, Selasa (21/11/2023).

Komandan Kodim 1208/Sambas Latkol Czi Priyo Hendrarto S.I.P melalui Koordinator materi Kapten Inf Sitinjak menyampaikan bahwa, kemampuan menembak merupakan salah satu kemampuan yang wajib dikuasai oleh seorang prajurit TNI, sehingga perlu adanya latihan secara rutin, terarah, bertingkat dan berlanjut, ungkapnya.

Baca juga  Hadiri Acara Dies Natalis Diwilayahnya, Danramil Simpang Hilir Ucapkan Selamat Dan Apresiasi Kepada SMA Negeri 1 Simpang Hilir

Dengan demikian, kemampuan menembak prajurit Kodim 1208/Sambas tetap terasah dan tetap menjadi prajurit yang profesional.
“Latihan menembak senjata ringan ini merupakan salah satu upaya menjaga profesionalisme prajurit dalam hal menembak.

“Tentunya dengan selalu memperhatikan faktor keamanan selama latihan, karena sebaik apapun latihan yang dilaksanakan, jika ada yang cidera atau terjadi kecelakaan latihan, maka dikatakan latihan tersebut gagal, begitu juga sebaliknya,” Ungkap Danramil Paloh tersebut

Lebih lanjut, pihaknya selaku penyelenggara Latbakjatri kami terus memberikan arahan dan penekanan kepada seluruh prajurit peserta latihan, agar bersikap disiplin dengan mematuhi segala instruksi dari petugas yang sudah ditunjuk oleh koordinator. Selain itu juga harus selalu mematuhi segala mekanisme latihan agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, tegasnya.

Baca juga  Jaga Kamtibmas Perairan Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

“Memang kita selalu tekankan kepada peserta latihan untuk selalu memperhatikan faktor keamanan dengan mengikuti intruksi yang ada. Jangan anggap remeh, karna ini senjata sungguhan. Salah sedikit bisa fatal akibatnya,” Pungkasnya. Red

Kodim 1208/Sambas Laksanakan Latihan Menembak Senjata Ringan Triwulan IV Tahun 2023,
Foto,

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

Uncategorized

Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Bripka Andi Ajak Masyarakat Ubah Pola Tani

Uncategorized

Menyambangi Obyek Vital, Petugas Patroli Polsek Maliku Pastikan Sitkamtibmas Kondusif

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Sat binmas Sambang SPBU untuk Cegah Penyelewengan BBM Bersubsidi

Artikel

Polresta Malang Kota Amankan Pengemudi Avanza Ugal-ugalan Lawan Arus Yang Viral Dimedsos

BERITA UTAMA

Patroli Harkamtibmas Personil piket Polsubsektor Jekan Raya Rutin Dilaksanakan

Artikel

Polres Nganjuk Bongkar Tempat Judi Sabung Ayam di Kecamatan Ngronggot

BERITA UTAMA

PRAJURIT YONIF 1 LAKSANAKAN MENEMBAK DENGAN SERBUAN BLOKADE