Home / Uncategorized

Senin, 25 Desember 2023 - 20:45 WIB

Komandan Pasmar 3 Hadiri Open House Di Kediaman Plh Bupati Kabupaten Sorong

Komandan Pasmar 3 Hadiri Open House Di Kediaman Plh Bupati Kabupaten Sorong

Komandan Pasmar 3 Hadiri Open House Di Kediaman Plh Bupati Kabupaten Sorong

 

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI (Mar) Sugianto, S. Sos., di dampingi para Asisten Danpasmar 3 beserta Perwira Denmako Pasmar 3 menghadiri “Open House” di kediaman Pelaksana Harian Bupati Sorong Cliff Agus Japsenang, S. Sos., M. Si., di Jl. Klamono Kompleks Perum Pemda, Km. 24, Kec. Aimas, Kab. Sorong, Papua Barat Daya. Senin (25/12/2023).

Disela-sela kegiatan Open house tersebut Komandan Pasmar 3 menyampaikan bahwa selaku umat yang beragama, memandang momen Natal, adalah saat yang tepat untuk meningkatkan keimanan kepada Tuhan Yang Maha Esa, sekaligus juga Natal akan membawa damai sejahtera dan suka cita serta pembaharuan dan pemulihan iman pada setiap orang tanpa terkecuali.

Baca juga  Personil Polsek Sebangau Kuala sambangi Warga Sekitar menyampaikan tentang Call Center Polsek Sebangau Kuala

Lebih lanjut Danpasmar 3, menambahkan meski berbeda keyakinan, namun tidak mengenal batasan itu. Kita berbagi kebahagian dan karena kita hidup di Indonesia yang menjunjung tinggi toleransi antar umat beragama,” jelasnya.

Baca juga  Jelang Hari Bhakti Imigrasi Ke-75, Kodim 1208/Sambas Berpartisipasi Dalam Kegiatan Donor Darah

Sebagai sesama anak Bangsa, harus mempertahankan persatuan dan kesatuan Bangsa dalam budaya open house untuk mempererat tali persaudaraan antar umat beragama. Sama halnya ketika momentum hari Raya Idul Fitri, juga ada budaya saling bermaaf-maafan serta mengunjungi sesama masyarakat, anggota TNI-Polri dan seluruh pejabat yang ada di Kota Sorong yang sedang merayakan Natal.

Komandan Pasmar 3 Hadiri Open House Di Kediaman Plh Bupati Kabupaten Sorong

Share :

Baca Juga

Artikel

Kodim 1002/HST Sosialisasikan Penerimaan Prajurit Caba Bintara PK TNI AD Khusus Pertanian TA 2024

Artikel

Bareskrim Polri Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, Selamatkan 9 Juta Jiwa

Uncategorized

Kanitsamapta Polsek Maliku Berikan Metode cara Membuka lahan pertanian tanpa Membakar

Uncategorized

Bangun Keakraban, Babinsa Koramil 06/Sruweng Bantu Pembuatan Pondasi Rumah Milik Warga Binaan

Uncategorized

Maklumat Kapolda Kalteng disampaikan kepada Warga Masyarakat

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Mengajak Warga Masyarakat Tolak Pungutan Liar

Artikel

Karya Bakti HUT TNI Ke 79 Personel Kodim 1009/Tanah Laut Bersihkan Taman Makam Pahlawan Bumi Tuntung Pandang

Uncategorized

Polisi Tegaskan Kendaraan dengan Muatan Berlebih Termasuk dalam Kejahatan Lalu Lintas