Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / PENDIDIKAN / Tag / TNI / Uncategorized

Jumat, 26 April 2024 - 06:43 WIB

Komandan Pasmar 3 Pimpin Apel Gelar Satgas Trisila Pasmar 3

Pasmar 3 Pimpin Apel Gelar Satgas Trisila Pasmar 3

Pasmar 3 Pimpin Apel Gelar Satgas Trisila Pasmar 3

 

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI (Mar) Sugianto, S.Sos., M.M.,

memimpin apel gelar Satuan Tugas (Satgas) Trisila Pasmar 3 Tahun 2024 di lapangan apel Mako Brigif 3 Marinir,

Kesatrian Marinir Abraham Octavianus Atururi Katapop, Distrik Salawati, Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya. Rabu (24/04/2024).

Satgas Operasi Trisila TNI Angkatan Laut merupakan Satuan Tugas Operasi tempur laut yang bertujuan untuk memelihara

dan meningkatkan keamanan di wilayah perairan Negara Kesatuan Republik Indonesia dan untuk menggali potensi maritim yang ada di daerah yang dikunjungi.

Baca juga  Satlantas Polresta Palangka Raya Bantu Atur Arus Lalin Event TOE dan Kejurda Adventure Racing

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Komandan Pasmar 3 tersebut, untuk mengecek kelengkapan

dan kesiapan seluruh personel Satgas mulai dari perlengkapan tempur perorangan, senjata,

dan material pendukung Satgas seperti motor tempel, Perahu Karet (PK) dan juga kendaraan Tempur (Ranpur) yang harus dalam keadaan siap dan berfungsi dengan normal.

Dalam amanatnya Komandan Pasmar 3 menyampaikan bahwa penugasan merupakan kesejahteraan bagi para prajurit,

Baca juga  Personil Polsek Sebangau Kuala Sosialisasikan E-Sapu Bersih Pungutan Liar

untuk itu sebagai prajurit harus selalu siap melaksanakan tugas dengan tetap mengutamakan faktor keamanan

dan keselamatan serta selalu mengecek personel maupun material setiap saat, sehingga pada pelaksanaan tugas dari hari pertama sampai dengan hari terakhir dapat terlaksana dengan baik, aman dan lancar.

Turut hadir pada apel gelar tersebut Asrena Danpasmar 3 Kolonel Mar Nandang Jaya Permana, S.E., M.M., para Dankolak dan Dansatlak Pasmar 3 serta para Perwira Staf Operasi di jajaran Pasmar 3.

Share :

Baca Juga

Artikel

Pertamina Patra Niaga Perluas Pendataan QR Code Pertalite di Jateng dan DIY

Artikel

Batituud Koramil 04/Kra Wakili Danramil Hadiri Undangan RAT KSU Taman Wijaya Rasa Karanganyar

Uncategorized

Danramil 04/Kra Hadiri Konferensi Kades dan Lurah se Kec. Karanganyar

Uncategorized

Simak Yang Dilakukan Personel Polsek Pandih Batu Cegah Terjadinya Karhutla

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Karhutla kepada warga

Artikel

Jum’at Berkah, Polsek Tegal Barat Patroli Sambil Bagikan Makanan

Artikel

CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI WARGA DESA BINAAN

BERITA UTAMA

Cooling System: Bhabinkamtibmas Sambangi Masyarakat Guna Cipta Kondisi Jelang Pemilu 2024