Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / TargetNews.id / TNI-POLRI

Selasa, 15 Agustus 2023 - 05:45 WIB

Komandan Pasmar 3 Terima Kunjungan Danguskamla Koarmada III

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI (Mar) Sugianto, S. Sos., menerima kunjungan Komandan Gugus Keamanan Laut (Danguskamla) Laksmana Pertama (Laksma) TNI Tunggul di Mako Pasmar 3 Kesatrian Agoes Soebekti, Jl. Sorong-Klamono, Km. 16, Distrik Klaurung, Kota Sorong, Papua Barat Daya. Senin (14/08/2023)

Baca juga  Danyonmarhanlan VIII Bitung Lepas Keberangkatan Operasi Waspada Baruna 2

Kunjungan Danguskamla Koarmada III tersebut dilaksanakan sebagai bentuk silaturahmi guna meningkatkan sinergitas dan kerja sama susuai tugas serta fungsi masing-masing antara Pasmar 3 dengan Koarmada III.

Pertemuan tersebut juga membahas tentang rencana pengibaran 1000 bendera merah putih sepanjang 78 meter di Pulau Fani dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke-78 yang akan dilaksanakan dalam waktu dekat ini.

Baca juga  Polsek Maliku Sampaikan Larangan Karhutla untuk Warga Masyarakat

Kunjungan Danguskamla Koarmada III di Mako Pasmar 3 tersebut diahiri dengan kegiatan menembak pistol di lapangan tembak pistol Pasmar 3 “Marines Shooting Range”.

Share :

Baca Juga

Artikel

Indomaret, Renovasi Puskesmas Kalimati

Artikel

Paguyuban Rektor Jawa Timur Apresiasi TNI-POLRI Dalam Pengamanan Pemilu 2024

BERITA UTAMA

DUKUNG KESIAPAN TUGAS, LAKSANAKAN PEMERIKSAAN KENDARAAN YON MARHANLAN XI

Artikel

Surat Suara Tiba di Gudang KPU, Polres Lumajang Lakukan Pengamanan

BERITA UTAMA

Anggota Koramil-01/Ruteng Memberikan Pembekalan Materi Peraturan Baris Berbaris di SMPN 4 Langke Rembong

Artikel

Kapolda Jatim Pimpin Apel Gelar Pasukan Gabungan TNI-Polri pada Bulan Bhakti TNI Polri tahun 2024

Artikel

Cegah Karhutla Bhabinkamtibmas sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng

BERITA UTAMA

Polres Gresik Amankan Enam Pesilat Diduga Lakukan Penganiayaan Hingga Tewas