Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / Tag / TargetNews.id / TNI

Rabu, 9 Agustus 2023 - 21:17 WIB

Komandan Satuan Tugas Pengamanan Wilayah Terjun Langsung ke Sasaran yang dikunjungi RI 2

Sumenep -Komandan Korem 084/Bhaskara Jaya Brigjen TNI Terry Tresna Purnama, S.I.Kom.,M.M. selaku Komandan Satuan Tugas Pengamanan Wilayah (Dan Satgas Pamwil), terjun langsung ke tiap-tiap sasaran yang dikunjungi oleh Wakil Presiden RI di kabupaten Sumenep pada hari ini, Rabu (9/8/2023).

Objek sasaran yang dikunjungi Wakil Presiden RI Prof. Dr. (H.C.) K.H. Ma’ruf Amin di wilayah kabupaten Sumenep antara lain Universitas Wiraraja Sumenep dan Pondok Pesantren An-Nuqoyah kecamatan Guluk-guluk, kabupaten Sumenep.

Baca juga  DANYONMARHANLAN IX AMBON MENGHADIRI KEGIATAN PEMANTAPAN VISIT BOARD SEARCH AND SEIZURE

“Rangkaian kegiatan kunjungan kerja bapak Wakil Presiden RI hari ini terpusat di wilayah teritorial Korem 084/Bhaskara Jaya. Saya selaku Dansatgas Pamwil bertanggung jawab sepenuhnya keamanan dan kelancaran seluruh rangkaian kunjungan kerja tersebut. Untuk itulah saya harus turun langsung ke lapangan guna meyakinkan seluruh unsur yang terlibat dalam pengamanan benar-benar mengerti dan bisa menjalankan tugasnya masing-masing sesuai Protap”, tegas Brigjen TNI Terry.

Baca juga  Polres Lumajang Ungkap Kasus Pornografi, Oknum Guru Honorer Ditetapkan Tersangka

Danrem juga mengingatkan kepada jajaranya agar senantiasa mewaspadai setiap perkembangan yang ada di wilayahnya masing-masing. Sehingga apabila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan bisa diantisipasi secara dini. (Penrem084/ Anil)

Share :

Baca Juga

Artikel

HIMBAUAN KAMSELTIBCAR LANTAS KEPADA PENGGUNA JALAN DI JALAN

Artikel

Upaya Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Kemajuan Desa Dalam Penetapan Rencana Pembangunan Desa

Artikel

Polresta, Banyuwangi Bersama Kelompok Tani Tanam Jagung, Serentak Gelorakan Swasembada Pangan

Artikel

Polda Jatim, Imbau Pesilat Jaga Kondusifitas Saat Malam 1 Suro dan Suran Agung

Artikel

PMT Serahkan Hadiah Pemenang Lomba Tahunan 2024

Artikel

Optimalkan Sinergitas Tni Dan Polri, Sertu Salekan Babinsa Koramil Sananwetan Perkuat Pos Pam Lebaran Diterminal Patria

Artikel

Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23 Semangat Dan Pantang Menyerah Untuk Timnas Indonesia Majuuu

BERITA UTAMA

KAPOLRES GRESIK BERSAMA FORKOPIMDA PERINGATI HARI LAHIR PANCASILA