Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 13 Januari 2023 - 15:34 WIB

Koramil 15/Klirong Dampingi Dandim 0709/Kebumen Bersama Forkopimda Kegiatan Kunjungan Kerja Menteri Kelautan Dan Perikanan RI

KODIM 0709/KEBUMEN.Koramil 15/Klirong dampingi Dandim 0709/Kebumen Bersama Forkopimda dalam Kunjungan Kerja Menteri Menteri Kelautan Dan Perikanan RI Ir. Sakti Wahyu Trenggono,M.M dalam rangka Kunjugan Kerja yang bertempat BUBK(Budidaya Udang Berbasis Kawasan) Petanahan,Kabupaten Kebumen,Jumat(13/1/2023).

Hadir dalam acara Kunjungan Kerja Menteri Kelautan dan Perikanan RI di BUBK(Budidaya Udang Berbasis Kawasan) Petanahan Ketua DPR kebumen H Sarimun,S.Sy,Bupati Kebumen H Arif Sugiarto SH,Wakil Bupati Hj Ristawati Purwaningsih, SST, MM,Dandim 0709/Kebumen Letkol Inf Eduar Hendri, S.I.P.,Kapolres Kebumen AKBP Burhanuddin, S.I.K.,S.H.,M.H,Kajari Kebumen Drs. Fajar Sukristiawan, S.H.,M.H.,Sekda kab Kebumen,Para Asisten Sekda kab Kebumen,Muspika Kec Petanahan dan Kec Klirong serta Kades Jogosimo,Kades Karanggadung,Kades Tegalretno.

Baca juga  Polresta Palangka Raya Peduli Masyarakat, Iptu Wimbo Donorkan Darah bagi Pasien RS Doris Sylvanus

Kunjungan Menteri Kelautan dan Perikanan RI Ir. Sakti Wahyu Trenggono,M.M bertujuan untuk mengetahui hasil pembangunan lokasi tersebut, dan kesiapan rencana peresmiaan yang dimungkinkan akan langsung dilaksanakan oleh Presiden RI Ir.Joko Widodo sekaligus tabur benih udang perdana dengan perkiraan pada Minggu ke-2 bulan februari 2023 serta agar Forkompinda tetap melaksanakan monitoring dan pengamanan menjelang peresmian BUBK (Budidaya Udang Berbasis Kawasan) guna kelancaran kegiatan peresmian yang akan di rencanakan pada bulan februari,”Tutupnya.(Pendim)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Batituud Koramil 04/Kra Wakili Danramil, Hadiri Undangan Penyaluran BLT DD Desa Karangkemiri tahun 2023

Uncategorized

Polsek Maliku Laksanakan Kegiatan Patroli Malam di Lingkungan Pertokoan

BERITA UTAMA

Agus Anugerah Yahono Terbukti Memiliki Sabu 3,40 Gram Dan Ganja 98,48 Gram, Minta Dilakukan Rehabilitasi

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Monitoring Peresmian Gedung Rumah Sakit ADVENT Palangkaraya

Artikel

Turun Kesawah Bantu Petani Aksi Nyata Personel Kodim 1009/Tanah Laut Sukseskan Ketahanan Pangan Nasional

Uncategorized

Personil Satbinmas Polres Pulpis Sambang dan Patroli Beri Himbauan Kamtibmas kepada pemilik Toko Handphone

Uncategorized

Polsek Maliku Patroli Malam dilingkungan Pertokoan Kecamatan Maliku

BERITA UTAMA

KALIAN ADALAH PRAJURIT-PRAJURIT PILIHAN KEBANGGAAN KORPS MARINIR, PESAN WAASOPS KASAL DALAM PEMERIKSAAN KESIAPAN OPERASI SATGAS PAMTAS RI-RNG DAN LATMA KERIS TALWAR