Home / Uncategorized

Jumat, 28 April 2023 - 23:50 WIB

Lagi, Polsek Sabangau Datangi Masyarakat Bertujuan Ini

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk menjalin kemitraan antara aparat kepolisian dengan semua lapisan masyarakat yang ada, beragam cara pun diselenggarakan.

Salah satunya melalui kegiatan program Door to Door System (DDS). Dimana petugas dari Polsek Sabangau, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng nampak mengunjungi warga binaannya, Jum’at (28/4/2023) siang.

Baca juga  Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud mengatakan, kemitraan yang sudah terjalin selama ini harus tetap dijaga secara maksimal.

“Salah satu upaya yang dilakukan, rekan kami Aiptu Supriyanto tadi menemui salah satu warga bernama Karim yang merupakan penduduk di Kelurahan Kameloh Baru Jalan Kameloh Permai,” katanya

Baca juga  Libur Panjang Imlek dan Isra' Mi'raj di Gresik Kondusif, Satlantas Polres Gresik Patroli Antisipasi Gangguan Kamseltibcarlantas

“Melalui kegiatan ini, kami juga menyerahkan nomor-nomor yang bisa dihubungi guna mengantisipasi bahkan menangani kasus menonjol dilingkungan masyarakat,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah Sambang Desa Binaan Cegah Potensi Terjadinya TPPO

Artikel

Pelatih Puslatpurmar-4 Purboyo Perdalam Materi Pengetahuan Selam Dasar

Uncategorized

Polsek Maliku Patroli Malam di Lingkungan Perkantoran Kecamatan Maliku

Uncategorized

Sinergitas TNI-Polri Kecamatan Banama Tingang Jaga Kamtibmas, Melalui Patroli Terpadu

Uncategorized

Jaga Masa Depan Generasi Penerus Kita dengan tidak Karhutla

Uncategorized

Melaksanakan kegiatan Apel OMP pilkada 2024 & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan

BERITA UTAMA

Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli Daerah Rawan Laka dan Rawan Pelanggaran Lalu Lintas

Uncategorized

Antisipasi terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi