Laksanakan Apel Serah Terima, Kanit SPKT Kembali Cek Ruang Tahanan

Polresta Palangka Raya – Piket Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polresta Palangka Raya melaksanakan pengecekan dan pemeriksaan kondisi tahanan di Rutan Mapolresta Palangka Raya.

Kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap pergantian atau serah terima tugas jaga tersebut dimaksudkan untuk memastikan kondusifitas ruang tahanan meliputi kebersihan ruang tahanan, kelengkapan dan kesehatan para tahanan serta kesiapan petugas jaga tahanan.

Baca juga  Simak Yang Dilakukan Personel Polsek Pandih Batu Cegah Terjadinya Karhutla

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya Aiptu Feb Suprianto,m S.H. beserta Bamin dan piket fungsi serta anggota Sipropam, Minggu (2/4/2023) Pukul 20.00 WIB.

Baca juga  Laksanakan Kryd Polsek Maliku Cegah Potensi Gangguan Kamtibmas di Wilkumnya

“Kegiatan ini kita lakukan secara berkala tidak hanya pada saat serah terima, namun juga di waktu-waktu tertentu guna memastikan kesiapsiagaan petugas juga tahanan serta mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan,” pungkasnya. (b1b)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Lakukan Komsos dengan Tokoh Masyarakat

BERITA UTAMA

Babinsa Ikut Serta Memberikan Vitamin A Kepada Anak Balita

Artikel

Lakukan Cooling System, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024

Uncategorized

Membahayakan, Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Tegur Pick Up Angkut Penumpang

Artikel

Kapolres Sampang Sambangi Tokoh Masyarakat Robatal Ajak Wujudkan Pilkada 2024 Sejuk dan Damai

Uncategorized

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya

BERITA UTAMA

HARI ANAK NASIONAL 2023, LAPAS KELAS I MALANG IKUTI SEMINAR MOTIVASI FAMILY SUPPORT

Artikel

KEGIATAN SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KABUPATEN TEGAL YANG BERSUMBER DARI ANGGARAN DBHCHT TA. 2024 BIDANG PENEGAKAN HUKUM