Home / Uncategorized

Jumat, 6 September 2024 - 18:41 WIB

Lakukan Cooling System 3 Pilar, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024

 

Polres Pulang Pisau- Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sambang dan cooling system dengan warga Desa.

Kegiatan Cooling System guna Harkamtibmas yang kondusif Setelah pelaksanaan Pemilu Tahun 2024 di wilkum Polres Pulang Pisau. Jumat (6/9/2024). Pagi

Dalam kesempatan itu, Bhabinkamtibmas menyampaikan agar lebih teliti dalam menerima informasi dari internet atau media sosial.

Baca juga  Selama 14 Hari Kedepan Polres Pulang Pisau Gelar Operasi Zebra Telabang 2024, Ini Sasarannya

Menurutnya, internet dan media sosial memang dapat memudahkan penyebaran informasi kepada masyarakat terkait politik dan pemilu, namun jika tidak digunakan dengan tepat justru bisa menyebabkan perpecahan.

Selain itu, dia meminta agar tidak sembarangan membuat konten politik melalui media sosial terutama berasal dari sumber yang tidak kredibel yang menyebabkan disinformasi di media sosial.

Baca juga  Cegah Kriminalitas, Personil Polsek Kahayan Tengah Laks KRYD

“Hari ini kami dari Polsek Pandih Batu melaksanakan giat sambang warga Desa colling system harkamtibmas menyampaikan pesan kepada masyarakat agar berperan menjaga situasi kamtibmas paska Pemilu tahun 2024.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Tanggapi Kasus Kehilangan Ayam, Polsek Sabangau Harapkan Pos Kamling Diaktifkan

Uncategorized

Antisipasi Terjadinya Begal Satsamapta Laks Patroli Perintis Presisi

Uncategorized

Cegah Karhutla, Samapta Polresta Palangka Raya Giatkan Sosialisasikan

Uncategorized

Babinsa Koramil 06/Sruweng Dampingi Program CTPS di Sekolah

Uncategorized

Bentuk pencegahan tindak kejahatan, Personil Sat Samapta Polres Pulang Pisau, Rutin Laksanakan Patroli di Sejumlah Objek Vital

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Mensosialisasikan Himbauan Melarang Membakar Hutan

Artikel

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Belanti Siam Aktif Sambangi Warga masyarakat Desa Blanti Siam

Uncategorized

Kanit Binmas Sapa Masyarakat, Sampaikan Kamtibmas