Home / Uncategorized

Kamis, 29 Juni 2023 - 20:17 WIB

Lebih Dekat Dengan Masyarakat Bhabinkamtibmas Kunjungi Warga

 

Polres Pulang Pisau, – Personil Polsek Kahayan kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Menyampaikan Pesan Kamtibmas kepada warga di wilayah Kecamatan Kahayan kuala Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Kamis (29/06/2023)

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu Gendut Prasetyo., S.H, menyampaikan bahwa kegiatan sambang merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh para Bhabinkamtibmas untuk menggali setiap Informasi kamtibmas di Desa binaan maupun desa sentuhan dan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat serta mengurangi atau meminimalisir Guantibmas maupun kejahatan.

Baca juga  Door To Door Polsek Pandih Batu laksanakan sosialisasi Saber Pungli

Mengajak kepada warga untuk Pro aktif dalam menjaga keamanan lingkungan, menjaga hubungan baik dengan tetangga, Bijak dalam menggunakan medsos serta tidak terpengaruh dengan berita Hoax atau Info yang belum tentu benar, yang dapat memecah belah persatuan dan kerukunan.

Baca juga  Program I'M Jagong : Anggota Koramil 13/Keumala Bersama Petani Binaannya Bersihkan Gulma Tanaman Jagung

Di himbau kepada warga untuk lebih meningkatkan kewaspadaan dan kepekaannya terhadap situasi perkembangan lingkungan.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi Desa Binaannya Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Aplikasi Polri Super App.

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 06/Sruweng Laksanakan Patroli Malam dan Komsos.

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat Oleh personil Polsek Jabiren Raya

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka

Uncategorized

Sampaikan Pesan Kamtibmas Oleh personil Polsek Maliku Kepada Warga Yang Sedang Kelaksanakan Aktifitas

Uncategorized

Pastikan Kampanye Pilkada Berjalan Lancar, Satgas OMP Polsek Maliku Laksanakan Pengamanan

Artikel

Sholat Tarawih dan Tadarus Al-Qur’an Meriah pada Bulan Ramadan di lapas Narkotika kelas IIA pangkalpinang

Artikel

Kapolres Tegal Tegaskan Pentingnya Netralitas Personel dan Kondusivitas Jelang Pilkada 2024