Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 4 Januari 2023 - 14:13 WIB

Lewat Patroli Kamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Kunjungi Terminal AKAP WA Gara

Polresta Palangka Raya – Sebagai salah satu wilayah yang memiliki banyak objek vital (Obvit) dan tempat keramaian, Satsamapta Polresta Palangka Raya sering mengadakan patroli Kamtibmas.

Adapun tujuan diselenggarakannya patroli ini yakni berusaha menghadirkan sosok Polri ditengah – tengah kehidupan masyarakat yang menjadi tanggungjawabnya.

Hal tersebut tentu beralasan, selain untuk memberikan rasa aman, dengan hadirnya para petugas dari Satsamapta Polresta Palangka Raya diharapkan bisa mencegah sekaligus mengurangi angka kriminalitas.

Baca juga  Sambangi Masyarakat Pesisir Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Brikan Edukasi

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo mengatakan, patroli tersebut merupakan salah satu progam yang harus diselenggarakan.

“Insya Allah, dengan digelarnya patroli Kamtibmas ini bisa menjaga sinergitas kami dengan semua kalangan masyarakat guna menjaga kondusifitas setiap waktunya,” katanya, Rabu (4/1/2023) pagi.

Baca juga  Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

“Kemudian, berdasarkan data yang disampaikan rekan kami Bripka Yunianto dan Bripda Saiful Ardi Wibowo telah menyambangi Terminal AKAP W.A Gara Jalan Mahir Mahar Kota Palangka Raya,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Bakti Sosial Pasmar 2 Korps Marinir TNI AL Dalam Rangka Latihan Triwulan 1 Tahun 2024

Uncategorized

Danramil 04/Kra Hadiri Musrenbangdes, Pembahasan dan Penetapan RKP Desa Karang Kemiri

Artikel

Terekam CCTV Saat Mencuri di Sebuah Konter HP, Tiga Pelaku Diciduk Tim Resmob Sat Reskrim Polres Kendal

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala sambang dan Lakukan Sosialisasi dan Himbauan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang

Uncategorized

Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

BERITA UTAMA

Dandim Sampang Pimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 Tahun 2023

BERITA UTAMA

Kejari Surabaya Menerima Pelimpahan Tahap ll Perkara Dugaan Korupsi Mantan Petugas ATM Bank Jatim.

Artikel

Babinsa Koramil 15/Klirong Karya Bakti Rehab Pembangunan Masjid Miftahul Huda