Home / BERITA UTAMA / DAERAH

Selasa, 18 April 2023 - 02:50 WIB

LSM-GMBI DPD Brebes Melalui KSM Bulakamba Kembali Giat Berbagi Takjil di Ruas Jalan Bulusari -Cipelem

Brebes-II Lembaga Suwadaya Masyarakat Lsm GMBI Adakan pembagian takjil di Ruas Jalan Bulusari -Cipelem Kecamatan Bulakamba Brebes, sore ini 16/04/2023.

Di Bulan Suci Ramadhan, Lembaga Swadaya Masyarakat Bawah Indonesia, LSM-GMBI Distrik Brebes kembali melakukan giat pembagiaan 500 paket takjil untuk masyarakat setempat dan masyarakat lain yang melintasnya,

Yang sudah kesekian kalinya ini, dan pada hari ini kami dari LSM GMBI KSM Bulakamba Distrik Brebes menyediakan takjil sejumlah 500 paket yang dibagikan untuk warga masyarakat dan pengguna jalan yang melewatnya di ruas jalan Daerah kecamatan Bulakamba sebagai wujud silaturahmi dengan warga masyarakat dan berbagi di Bulan yang suci tutur Erwin Prasetyo Selaku Ketua LSM GMBI KSM Bulakamba.

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala Ciptakan Kamtibmas Yang Aman Kondusif

Ibu Ruminah 50 tahun Salah satu warga masyarakat saat ditanya, menyampaikan: berterimakasih atas Takjil yang dibagikan oleh rekan-rekan LSM GMBI Brebes dan mendoakan semoga kegiatan ini bisa dilakukan setiap tahunnya biar kami selaku warga bisa menikmati kebaikan dari LSM GMBI,”ujar Ruminah.

Baca juga  Cegah Meluasnya Virus ASF Pada Babi, Berikut Saran Kapolres Toraja Utara

Dihubungi terpisah Ketua LSM GMBI DPD Brebes Akbar,ST menyampaikan: bahwa giat berbagi di Bulan Suci ini adalah kegiatan rutin setiap tahun yang dilakukan LSM GMBI DPD Brebes, sebagai wujud silaturahmi dengan warga masyarakat dan berbagi kebaikan di Bulan Suci ramadhan. Tidak lupa kami mengucapkan terima kasih kepada mitra LSM- GMBI DPD Brebes yang telah istiqomah membantu kegiatan positif dan berterimaksih kepada seluruh anggota GMBI yang telah melaksanakan kegiatan-kegiatan positif untuk masyarakat.(fauzi)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Samapta Polresta Palangka Raya Datangi Kantor KPU Provinsi Kalteng

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Awasi Penerapan Prokes dilingkungan Warga Masyarakat

BERITA UTAMA

Personel Polresta Palangka Raya Ikuti Apel Gabungan di Bundaran Besar

Artikel

Musim Hujan, Bhabinkamtibmas Ingatkan Warga Waspada musim penghujan

BERITA UTAMA

Danramil 01/Sambas Hadiri Deklarasi Tiga Pilar Sanitasi Total Berbasis Masyarakat

Artikel

Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas

Artikel

Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Bersinergi, Polsek Sabangau Gelar Patroli Antisipasi Karhutla