Home / Uncategorized

Minggu, 21 Januari 2024 - 15:19 WIB

Masyarakat Pesisir Jadi Sasaran Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Masyarakat Pesisir Jadi Sasaran Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Masyarakat Pesisir Jadi Sasaran Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Andi memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait Endemi Covid-19 agar masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Minggu ( 21 / 01 / 2024 ) Pagi.

Baca juga  Patroli Area Pertokoan, Polsek Bukit Batu Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warga Tangkiling

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Danramil 15/Klirong Hadiri Pembukaaan RAT KPRI Mardi Santoso 2022

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi Endemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personil Polsek Kahayan Tengah Sosialisasikan Alur Pelayanan SKCK

Uncategorized

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Gelar Patroli

BERITA UTAMA

DANYONMARHANLAN I IKUTI UPACARA HUT SATPOL PP KE-73, SATLINMAS KE-61 DAN DAMKAR KE 104 TAHUN 2023 PROVINSI SUMATERA UTARA

Artikel

Bhabinkamtibmas Desa Sanggang Sambangi Masyarakat Desa Binaan sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Artikel

Cabup Brebes, Mitha Siap Borong Bawang Merah Saat Harga Lagi Anjlok

BERITA UTAMA

ISAY WARGA BINAAN LAPAS PONTIANAK YANG MELARIKAN DIRI SUDAH MASUK DPO, IKA: ” PROSEDUR ASIMILASI SUDAH BENAR”

Artikel

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala

Uncategorized

Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng, Ini Tujuan Satpolair Polres Pulpis