Home / Uncategorized

Rabu, 25 Desember 2024 - 20:50 WIB

Melaksanakan kegiatan Apel & pelaksanaan pengamanan ibadah Natal 2024.

 

Polres Pulang Pisau- Polsek kahayan kuala, Resor Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan kegiatan rutin berupa Apel pelaksanaan pengamanan ibadah Natal 2024 guna Penyampaian Arahan dari Pimpinan teratas terkait pelaksanaan tugas di wilkum Polsek kahayan kuala, kabupaten pulang pisau, Rabu (25/12/2024) Jam 08.00 Wib.

Baca juga  Personel Polsek Banama Tingang Berikan Pemahaman Tentang Ilegal Mining Kepada Masyarakat

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H., Menuturkan Kegiatan Apel pelaksanaan pengamanan ibadah Natal 2024. merupakan hal yang utama dalam hal terjalin silaturahim & memberikan rasa aman kepada masyarakat dalam beribadah.

Kegiatan apel & pelaksanaan pengamanan ibadah Natal 2024. tersebut bertujuan untuk menciotakan sitkantibmas yang terkendali & kondusif.

Baca juga  RATUSAN PENGURUS DAN SIMPATISAN RAYAKAN HUT KE 52 DI KANTOR DPC PDIP KABUPATEN TEGAL

Diharapkan Personel Polsek Kahayan Kuala dapat memahami dan mengerti dengan apa yang di harapkan oleh Pimpinan teratas, demikian tutup Akp Gendut Prasetyo.,S.H. di akhir percakapannya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

DJ Amel Zoya Alunan Musiknya Tak Pernah Gagal Buat Orang Bergoyang

Artikel

Antisipasi Aliran Air Tersumbat, Anggota Koramil 1208-05/Pemangkat Dan Warga Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Rumput Di Pinggir Sungai

BERITA UTAMA

Tim Badminton Marwiltim Laksanakan Latihan Bersama TIM Badminton AAL

Uncategorized

Setetes Darah untuk Kemanusiaan dari Polresta Malang Kota di HUT Brimob ke – 78

BERITA UTAMA

Polres Bengkayang Musnahkan 10,4 Kilogram Sabu, Hasil Pengungkapan Kasus Selama Bulan Februari 2023

Artikel

Asintel Dan Asops Danpasmar 2 Hadiri Upacara Gelar Operasi Gaktib dan Yustisi Polisi Militer

Artikel

Babinsa Koramil 08/Alian Wujudkan Kemakmuran Desa Melalui Pembahasan Musdes

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Sat binmas Sambang SPBU untuk Cegah Penyelewengan BBM Bersubsidi