Home / Uncategorized

Sabtu, 21 Oktober 2023 - 19:27 WIB

Melalui Patroli Rutin, Polsek Kahayan Tengah Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Polres Pulang Pisau – Giat patroli rutin kembali digelar oleh Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, seperti yang kita lihat, patroli kepada masyarakat kembali dilaksanakan untuk mengajak masyarakat untuk meningkatkan kamtibmas, sabtu (21/10/2023) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Tengah Akp Eko Priyono S.h mengatakan bahwa melalui agenda ini pihaknya kerap memberikan edukasi kepada masyarakat terutama para pengguna jalan untuk tertib sadar mengenai kamtibmas.

Baca juga  Personil Polsek Kahayan Kuala giat Patroli guna Cegah Kriminalitas.

Disebutkan, agenda patroli rutin dilakukan di Wilayah hukum Polsek Kahayan Tengah selain menegakkan peraturan, kami secara humanis juga mengedukasi masyarakat tentang pentingnya kamtibmas, meski saat berkendaraan.

Baca juga  Kamseltibcarlantas: Sat Lantas Polres Pulang Pisau Gelar Dikmas Lantas Penling

“Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya para pengguna jalan ini dapat memahami pentingnya kamtibmas,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Polri Peduli Polres Nganjuk Salurkan Bantuan Air Bersih di Tengah Kemarau Panjang

Uncategorized

Sampaikan Ke Masyarakat Dalam Berhati-Hati Berlalu Lintas Polsek Kahayan Tengah Gelar Operasi KRYD

Artikel

Warga Pengambau Hilir Luar Nikmati, Jalan Baru TMMD ke-124: “Tidak Berlumpur Lagi Pak!”

Artikel

Sidak Pasar Bersama Forkopimda, Kapolresta Malang Kota Ingatkan Tengkulak Agar Tidak Timbun Bahan Pokok

Uncategorized

808 Personel Polda Jatim dan 15 ribu Personel Polres Jajaran Lakukan Rikes Sebelum Bertugas di TPS

Uncategorized

Marinir TNI AL Bersama Tentara Amerika Bangun Jalan Pada ENCAP Super Garuda Shield 17/23

BERITA UTAMA

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli KTL dan Pencegahan Laka Lantas di Daerah Rawan

Artikel

Gelar Halal Bihalal dan Cerita Harkamtibmas, Kapolres Pamekasan Ajak Kepala Desa dan Lurah Jaga Kamtibmas