Home / Uncategorized

Jumat, 21 April 2023 - 17:24 WIB

Melalui Patroli Rutin, Polsek Pandih Batu Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

L

Polres Pulang Pisau – Giat patroli rutin kembali digelar oleh Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, seperti yang kita lihat, patroli kepada masyarakat kembali dilaksanakan untuk mengajak masyarakat untuk meningkatkan kamtibmas, Jumat,(21/04/2023) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni setiawan mengatakan bahwa melalui agenda ini pihaknya kerap memberikan edukasi kepada masyarakat terutama para pengguna jalan untuk tertib sadar mengenai kamtibmas.

Baca juga  RTP Santri Yayasan Pondok Pesantren Nurul Madinah Hendak Beli Makan Dipukuli, Ketua Setwil FPII Lapor Polisi

Disebutkan, agenda patroli rutin dilakukan di Wilayah hukum Polsek Pandih Batu selain menegakkan peraturan, kami secara humanis juga mengedukasi masyarakat tentang pentingnya kamtibmas, meski saat berkendaraan.

Baca juga  Perkuat Silaturahmi Kepada Anggota Komandan Kodim 1208/Sambas Bagikan Bingkisan Hari Raya

“Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya para pengguna jalan ini dapat memahami pentingnya kamtibmas,” pungkasnya..

Share :

Baca Juga

Artikel

Harkamtibmas Polres Ngawi Gelar KRYD Jelang Pilkada 2024

BERITA UTAMA

450 Pasukan dari Yonif 527/BY Dikirim Tugas Operasi ke wilayah Perbatasan RI – PNG di Papua

Uncategorized

SATLANTAS POLRES PULANG PISAU LAKUKAN PENGATURAN PAGI DI SIMPANG SIMPANG JALAN DAN DEPAN SEKOLAH, BENTUK PELAYANAN LANGSUNG PADA MASYARAKAT

BERITA UTAMA

Ganjar Buka Musywil Muhammadiyah dan Aisyiyah Jawa Tengah

Uncategorized

Sambangi Pencari Ikan Personil Satbinmas berikan sosialisasi dan Himbauan Cegah Karhutla

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala Sosialisasi Callcenter 110, No Callcenter Satwil Kadatwil Polres Pulpis, guna memudahkan terkait Pengaduan Masyarakat.

Uncategorized

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Artikel

Babinsa Sekura Hadiri Kegiatan Mini Lokakarya Percepatan Penurunan Stunting Wilayah Binaan