Home / Uncategorized

Senin, 26 Juni 2023 - 17:10 WIB

Memasuki Musim Kemarau Tim Patroli Terpadu Laksanakan Pengecekan Sumur Bor di Wilkum Polsek Maliku

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, bersinergi dengan Koramil 1011-13 Pandih Batu dan Masyarakat Peduli Api (MPA) melaksanakan pengecekan ketersediaan air di daerah rawan terjadi karhutla dalam rangka pencegahan dan penanggulangan bencana alam Karhutla, Senin (26/06/2023) pagi.

Pengecekan dilaksanakan untuk memastikan ketersediaan air dalam kondisi cukup dan siap digunakan setiap saat apabila terjadi karhutla, Polsek maliku telah memiliki data lokasi ketersediaan air pada titik rawan terjadinya karhutla, hal ini bertujuan untuk memudahkan Personel dalam mengakses sumber air bila terjadi karhutla

Baca juga  Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Dumas Layanan Call Center Polsek Pandih Batu

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, kami juga melakukan pengecekan rutin kondisi mesin damkar untuk memastikan dalam kondisi baik dan dapat digunakan, didaerah rawan karhutla telah dilaksanakan pembuatan sumur bor, hal ini sebagai langkah pencegahan dan penanggulangan kebakaran hutan, Kehadiran sumur bor juga dinilai sebagai langkah yang cepat, pasalnya bisa menjadi cara paling efisien untuk mendekatkan sumber air ke lokasi rawan kebakaran

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Pasang Spanduk Prioritas Pelanggar Ops Zebra

“akses air yang jauh menjadi salah satu masalah dalam hal pemadaman. Akan tetapi, dengan adanya sumur bor, tidak hanya membuat penanggulangan kebakaran lahan dapat dilakukan segera, tapi juga membawa manfaat lain, yakni pembasahan lahan gambut secara berkala dengan mudah”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Gotong Royong TNI-Rakyat Warnai Pengerjaan Rehab RTLH di TMMD ke-124 HST

Artikel

Demokrat Bantah Terlibat Isu Ijazah Jokowi: Tuduhan Tak Berdasar, Jangan Adu Domba SBY-Jokowi

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga di malam hari.

Artikel

SAT BINMAS GIAT SAMBANG DI SPBU PULANG PISAU UNTUK JAGA KAMTIBMAS

Uncategorized

Kepala Staf Kodim 0830/Surabaya Utara Hadiri Deklarasi Pemilu Damai 2024

Uncategorized

Patroli Dialogis Dan Kryd Personel Polsek Kahayan Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Warga

Uncategorized

Sampaikan Pesan Kamtibmas, anggota Sabhara Sambang Warga

Uncategorized

Stop Peti Personil Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan