Home / Uncategorized

Kamis, 28 Desember 2023 - 22:25 WIB

Membanggakan, Prajurit Batalyon Zeni 3 Marinir Raih Juara 1 Pada Kejuaraan Pencak Silat Gubernur Cup

Membanggakan, Prajurit Batalyon Zeni 3 Marinir Raih Juara 1 Pada Kejuaraan Pencak Silat Gubernur Cup

Membanggakan, Prajurit Batalyon Zeni 3 Marinir Raih Juara 1 Pada Kejuaraan Pencak Silat Gubernur Cup

 

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Torehan prestasi membanggakan telah diukir oleh salah satu prajurit Perisai Batalyon Zeni 3 Marinir atas nama Serda Mar Bayu Maulana di kejuaraan Pencak Silat Gubernur CUP Papua Barat Daya yang diselenggarakan di Aula Klawaiso Politeknik Kelautan dan Perikanan Sorong, Jl. Tanjung Kasuari, Distrik Sorong Barat, Kota Sorong, Papua Barat Daya. Kamis (28/12/2023).

Baca juga  Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Binaaanya Ajak Bersama-sama Jaga Kamtibmas Aman dan Kondusif

Pada gelaran lomba Pencak Silat Gubernur CUP di Ikuti Kurang lebih 145 peserta. Perlombaan ini Serda Mar Bayu Maulana berhasil meraih juara 1 dalam kategori kelas C putra berat 55- 60Kg

dengan mengalahkan Saudara Farhan Dwi Saputra. Dalam gelaran ini Serda Mar Bayu Maulana tergabung dalam tim PSHT Kota Sorong.

Komandan Batalyon Zeni 3 Marinir Mayor Mar Febry Hendro Kapoh, M.Tr.Opsla turut hadir dalam acara tersebut untuk memberikan “support” secara langsung kepada prajuritnya yang sedang bertanding.

Baca juga  Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Hadiri Pengadaan Barang dan Jasa Desa Kuwarisan

“Saya berharap ada banyak lagi prajurit yang bisa memunculkan bakatnya seperti Serda Mar Bayu,

Rprestasi seperti ini harus menjadi motivasi kepada rekan prajurit lainnya, untuk tetap mengharumkan nama baik satuan dimanapun berada,” ujarnya.

Membanggakan, Prajurit Batalyon Zeni 3 Marinir Raih Juara 1 Pada Kejuaraan Pencak Silat Gubernur Cup

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Wadan Kodiklatal Hadiri Penutupan Pendidikan Coast Guard Basic Training Bakamla RI

Uncategorized

Kanit I SPKT Ingatkan Piket Fungsi Perketat Sistem Keamanan Mapolresta Palangka Raya

Artikel

Dandim HST Bertindak Sebagai Inspektur Upacara Penurunan Bendera HUT RI ke-79

Artikel

Pendampingan Kepada Para Petani Personel Kodim 1009/Tanah Laut Turun Ke Sawah

BERITA UTAMA

UJI NILAI PERORANGAN DASAR TEMBAK TEMPUR DEFENSIF ASAH NALURI TEMPUR PRAJURIT MENART 3 MAR

Artikel

Iwan Akan Evaluasi Tiap Tiga Bulan, Bagi Pejabat JPT

Uncategorized

Polres Nganjuk Amankan 2 Orang Diduga Pelaku Penganiayaan, Korban Alami Luka Gores Pecahan Botol

Artikel

Harkitnas, Brebes Sambut Kebangkitan Kedua Menuju Indonesia Emas