Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 3 Januari 2023 - 16:29 WIB

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli di perkantoran dan sekolah

Polres Pulang Pisau – Personel Piket Siaga Polsek Maliku Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, yang di Pimpin Kanit SPKT 3 Aiptu Yuniwan Lukman melaksanakan kegiatan Patroli di perkantoran Ds. Maliku Baru, Senin (02/1/2023) malam

” Ini merupakan Salah satu kegiatan preventif yang di laksanakan oleh Petugas Kepolisian untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Maliku, Kami memerintahkan Jajaran Polsek Khususnya Polsek Maliku untuk memperbanyak kegiatan Preventif di Pemukiman Penduduk, obyek vital, Perkantoran, tempat ibadah, Pasar Malam dan sekolah-sekolah Ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K.,melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H.,

Baca juga  Polsek Kahayan Tengah Sampaikan Himbauan Tertib Berlalulintas Kepada Pengguna Jalan

Tambahnya Patroli dilaksanakan secara rutin dan masif di daerah-daerah yang di anggap rawan kriminalitas, di jam-jam rawan, Kami tidak memberikan ruang bagi para pelaku kriminalitas.

Baca juga  Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

” Dengan adanya Kehadiran Anggota Kepolisian di tengah Masyarakat diharapkan dapat membantu masyarakat dan dengan adanya kegiatan Patroli ini masyarakat merasa tenang dan aman beristirahat di rumah bersama Keluarga ” tutup Iptu Laaser

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Mendukung UMKM Polsek Pandih Batu Sambangi Masyarakat.

BERITA UTAMA

Himbau prokes Covid-19 Personil Polsek Banting laks ops yustisi

Uncategorized

Polresta Palangka Raya Datangi TKP Penganiayaan

Uncategorized

Kegiatan Patroli Malam Polsek Maliku Sambangi Lingkungan Sekolah,

Uncategorized

Pastikan aman di Obvit dan sekitarnya sat samapta gelar Patroli Stasioner

BERITA UTAMA

KAPOLRES SUMENEP BERIKAN KEJUTAN BERBAUR DENGAN BINAAN SEKALIAN SUAPIN TAHANAN LANSIA DI MOMEN HUT BHAYANGKARA KE-77

Uncategorized

Antisipasi Karhutla, Polsek Maliku Laksanakan Rutin Pengecekan Sekat Kanal di Wilkumnya

BERITA UTAMA

Tekankan Berantas TPPO di Acara SOMTC, Kapolri: Kita Sayang dan Ingin Lindungi WNI