Home / Uncategorized

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:23 WIB

Menggunakan Spanduk Tentang Larangan Karhutla Upaya Cegah Karhutla Oleh Personil Polsek Maliku

 

Pulang Pisau – Dalam mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah kecamatan Maliku dan sekitarnya, Personil Polsek Maliku Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sosialisasi cegah karhutla kepada masyarakat kecamatan Maliku kabupaten Pulang Pisau. Jumat, (26/07/2024).

Dengan membawa Spanduk tentang larangan membakar hutan dan lahan Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat agar bersama sama mencegah terjadinya karhutla sejak dini, selain itu juga mengingatkan warga akan kabut asap pekat yang pernah melanda kabupaten pulang pisau pada tahun lalu, “saat itu jarak pandang yang dekat sangat menyulitkan kita saat berkendara”

Baca juga  Relawan Prabowo Gibran Syafrudin Budiman, H.A. Bashar, Utje Gustaaf, Lisman Hasibuan dll Diusulkan Jadi Wamen

Kapolres Pulpis AKBP MADA RAMADITA S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi mengatakan “Selain menggangu transportasi, asap karhutla saat itu membuat warga banyak yang terserang ISPA” kemudian Laaser menambahkan jangan sampai asap pekat akibat karhutla yang terjadi beberapa tahun lalu terjadi lagi tahun ini karena dapat menyebabkan kita semua bisa terserang ISPA.

Share :

Baca Juga

Artikel

Tingkatkan Jiwa Nasionalisme, Prajurit Yonif 6 Marinir Laksanakan Upacara Bendera Hari Senin

Artikel

Babinsa Koramil 15/Klirong Berikan Materi PBB MPLS Siswa Baru SMA N 1 Klirong

BERITA UTAMA

Praktek Membuat Telur Asin, TK.Pertiwi 26-68 Prupuk Utara Laksanakan Program P5

DAERAH

Bhabinkamtibmas terus Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada warga

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat

Artikel

Staff Cimic Satgas Indobatt XXIII-R Paska Cease Fire Melaksanakan Assasement Desa di Suwwanan

Uncategorized

Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Dumas Layanan Call Center Polsek Pandih Batu

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga Malam Hari.