Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / POLRI / Tag / TargetNews.id

Kamis, 12 Oktober 2023 - 14:39 WIB

Menyambangi Warga Masyarakat Personel Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas

 

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, menyampaikan himbauan / pesan – pesan kamtibmas kepada warga masyarakat dalam rangka menjaga sitkamtibmas kondusif, Kamis (12/10/2023) pagi

Personel Polsek Maliku menyampaikan himbauan kamtibmas diantara yaitu agar warga masyarakat waspada terhadap tindak pidana perdagangan orang (TPPO) melalui modus iming-iming gaji besar bekerja diluar Negeri, waspada terhadap penipuan online (love scam) serta dihimbau agar bijak dalam menggunakan media sosial.

Baca juga  Zainul Fuadi: Saya Menjadi Ketua PPTW Pasar Bawah Dalam Rapat Anggota yang Sah

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, upaya pencegahan terjadi potensi gangguan kamtibmas menjadi agenda penting, melalui kegiatan sambang dilingkungan warga masyarakat, petugas patroli Polsek Maliku memberikan nomor Call center Polsek Maliku yang dapat dihubungi oleh warga masyarakat.

Baca juga  Jangan Jadikan Profesi Wartawan sebagai Sarana Mengeluh & Mengemis

“kami membangun Komunikasi bersama warga masyarakat agar dapat melakukan monitoring situasi kamtibmas, warga masyarakat dapat menghubungi langsung nomor Call Center Polsek Maliku apabila memerlukan pelayanan kepolisian”, ungkap Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

Artikel

Cegah Karhutla ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

BERITA UTAMA

Takmir Masjid Kota Tegal Dibekali Pengetahuan Tentang Unit Pengumpul Zakat

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Bagikan Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengendara

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Pengamanan Selamatan Suran Grup Kuda Lumping Turonggo Joyo Lestari

BERITA UTAMA

1 Tahun Lapas Pemuda II A Madiun Banyak Narkoba dan HP, AMI Turun Aksi Demo Besar-besaran

BERITA UTAMA

Bersihkan Dan Benahi Tanggul Sungai, Koramil 19/ Kuwarasan Bersama Masyarakat Kerja Bhakti Bareng

Artikel

Giatkan Sambang di Daerah Rawan Karhutla, Polres Pulang Pisau Edukasi Masyarakat Cegah Karhutla

Artikel

Pastikan aman di KPU Kab Pulang Pisau Sat Samapta Gelar Patroli Dialogis