Home / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI-POLRI

Sabtu, 2 Desember 2023 - 17:14 WIB

Menyambangi Warga Masyarakat Petugas Patroli Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Petugas Patroli Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Petugas Patroli Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas

 

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, menyampaikan himbauan / pesan – pesan kamtibmas kepada warga masyarakat dalam rangka menjaga sitkamtibmas kondusif, Jumat (01/12/2023) Malam.

Personel Polsek Maliku menyampaikan himbauan kamtibmas diantara yaitu agar warga masyarakat waspada terhadap tindak pidana perdagangan orang (TPPO) melalui modus iming-iming gaji besar bekerja diluar Negeri,

Baca juga  Monitoring Sitkamtibmas Petugas Patroli Polsek Maliku Cek Lingkungan Obyek Vital

waspada terhadap penipuan online (love scam) serta dihimbau agar bijak dalam menggunakan media sosial.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan,

upaya pencegahan terjadi potensi gangguan kamtibmas menjadi agenda penting, melalui kegiatan sambang dilingkungan warga masyarakat,

Baca juga  PKS Buka Tahapan Penjaringan Kontestan Pilkada Kota Tegal

petugas patroli Polsek Maliku memberikan nomor Call center Polsek Maliku yang dapat dihubungi oleh warga masyarakat.

“kami membangun Komunikasi bersama warga masyarakat agar dapat melakukan monitoring situasi kamtibmas, warga masyarakat dapat menghubungi langsung nomor Call Center Polsek Maliku apabila memerlukan pelayanan kepolisian”, ungkap Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Ini Yang Dilakukan Anggota Satpolairud Ajak Stop Karhutla

Artikel

Operasi Semeru di Jum’at Berkah, Polres Tuban Ajak Masyarakat Tertib Lalin Berbagi Nasi, Kotak

BERITA UTAMA

Polsek Pandih Batu Patroli Malam Cek Kantor Panwaslu Kec. Pandih Batu

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 04/Kra Wakili Danramil 04/Kra Hadiri Sosialisasi Mandatory Halal 2024 dan Penyerahan Sertifikat Halal

Artikel

Beri Arahan ke PPPK,Pj. Wali Kota Tegal Tekankan Lima Hal

Artikel

Polrestabes Surabaya Amankan Belasan Remaja Konvoi Tutup Jalan Saat Malam Takbir

BERITA UTAMA

Kanit Samapta Polsek Pahandut Sampaikan Sejumlah Arahan dalam Apel Pagi

Artikel

Peduli Pertumbuhan Anak Stunting, Dengan Terapi Renang Oleh Babinsa Koramil 0808/01 Sukorejo