Home / Uncategorized

Rabu, 5 April 2023 - 22:08 WIB

Mitigasi Karhutla di Sabaru, Polsek Sabangau Ingatkan Warga

Polresta Palangka Raya – Sebagai langkah untuk menjaga kelestarian alam yang ada di wilayah hukumnya, Polsek Sabangau rutin memberikan sosialisasi ke warga.

Dengan materi terkait Karhutla, petugas berupaya memberikan edukasi kepada sejumlah warga yang berada di Jalan Kalingu arti pentingnya melestarikan alam, Rabu (5/4/2023) siang.

Baca juga  Pjs. Bupati: tanjung Jabung Barat Terima 16 Dokter Program Internship Dokter Indonesia

Tidak hanya itu, aparat penegak hukum ini pun menegaskan bila ada oknum masyarakat tidak memperdulikan apa yang disampaikannya, aturan hukum yang berlaku akan menjeratnya.

Bahkan, guna mempertegas informasi yang disampaikannya, petugas juga menjelaskan apa-apa saja yang tertuang dalam maklumat Kapolda Kalteng tentang sanksi bagi pelaku pembakaran hutan dan lahan.

Baca juga  Gelar Jumat Curhat, Polsek Kahayan Kuala dengarkan Keluhan dan Harapan Masyarakat Desa Bahaur hilir Kec.Kahayan Kuala

“Penggelaran personel dilapangan, selain untuk memantau situasi Kamtibmas diharapkan bisa mengedukasi masyarakat terkait beberapa hal salah satunya mengenai Karhutla,” ungkap Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud mewakili Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

Uncategorized

Kasium Berikan Himbauan Tentang Larangan Karhutla

Uncategorized

Polsek Maliku Laksanakan KRYD di Wilayah Hukumnya

Uncategorized

Briptu Jhordi Kembali Operasikan Motor Bajaka Presisi di Mapolsek Rakumpit

Uncategorized

Patroli gabungan Polsek Pandih Batu ,Koramil Pandih Batu dan MPA Talio Muara Siaga karhutla Kec. Pandih Batu

BERITA UTAMA

Polisi Berhasil Mengungkap dan Amankan Tersangka Kasus Pembunuhan di Jembatan Araya Kota Malang

Artikel

Wujud Kepedulian TNI Terhadap Rakyat, Dandim 1208/Sambas Hadiri Louncing Karya Bakti TNI AD Tahun 2024 Kodim 1208/Sambas

Uncategorized

Berada di jalur Lintas Polsek Kahayan Tengah Antisipasi Peredaran Barang Terlarang