Home / Uncategorized

Rabu, 17 Mei 2023 - 18:04 WIB

Mudahkan Informasi Kepolisian, Bhabinkamtibmas Polres Pulang Pisau Serentak Sosialisasikan Aplikasi Polri Super App

 

Polres Pulang Pisau – Selaras dengan aplikasi Polri Super App guna memudahkan masyarakat mendapatkan informasi kepolisian, Bhabinkamtibmas jajaran Polres Pulang Pisau Polda Kalteng serentak melaksanakan sosialiasi aplikasi tersebut kepada masyarakat.

Dalam keterangan resminya, Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra mengatakan, sebagai upaya menjangkau informasi kepada masyarakat, Bhabinkamtibmas melakukan sosialisasi aplikasi Polri Super App.

Sosialisai aplikasi Polri Super App sebelumnya telah di lakukan melalui media sosial maupun media online. Kali ini Bhabinkamtibmas melakukan sosialisasi secara langsung kepada masyarakat,” rabu 17 mei 2023. Pagi

Baca juga  Rindam Iskandar Muda menabur Berkah di Bulan Suci Ramadhan

Bhabinkamtibmas menjelaskan, terbitnya aplikasi Polri Super App, bertujuan menyederhanakan dan memudahkan masyarakat untuk mendapatkan pelayanan prima dari kepolisian. Pasalnya, ada 13 layanan utama kepolisian yang dapat diakses masyarakat di aplikasi tersebut.

“Mulai dari informasi daerah rawan, pengaduan masyarakat, pengurusan SIM, STNK, SKCK secara online dan informasi E-Tilang hingga informasi mengenai Pos Polisi,” jelasnya.

Baca juga  Polsek sebangau kuala gencarkan giat KRYD dimalam hari

Untuk itu, Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau AKP Ujang Kustarman kembali mengimbau masyarakat mendownload aplikasi tersebut sehingga dapat memudahkan masyarakat mendapatkan informasi seluruh kegiatan pelayanan Polri.

“Silahkan download aplikasi Polri Super App melalui handphone android di playst, dan appstore bagi masyarakat pemegang iphone,” tutup AKP Ujang Kustarman

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Upaya cegah Karhutla Satsamapta Polres Pulpis laks Patroli Dialogis dan berikan maklumat Kapolda

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Bagikan Kartu Nama, Ini Tujuanya

Artikel

Kejari Tanjung Perak Mencatatkan Prestasi Gemilang, Sepanjang Tahun 2024

Artikel

Agus Dwi Sulistyantono Resmi Jabat Pj. Wali Kota Tegal

Uncategorized

Antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya sat samapta laks Patroli

BERITA UTAMA

Jaga Kondisi Kamtibmas, Polresta Palangka Raya Kerahkan Personel Lakukan Pam Pasar Ramadhan

BERITA UTAMA

Dandim Brebes Rangkul Mantan Napiter

BERITA UTAMA

Ketum Santri Tani NU Berikan Petisi Kepada Presiden Jokowi