Home / Uncategorized

Kamis, 20 Juli 2023 - 16:32 WIB

Ops Patuh Telabang 2023 Dikmas Lantas Polres Pulangt Pisau Bagikan Brosur Peduli Keselamatan

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Dalam rangka menciptakan masyarakat tertib berlalu lintas untuk mewujudkan Keamanan Keselamatan Ketertiban Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcar Lantas) yang Presisi, Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan pembagian brosur guna sosialisasi Operasi Patuh Telabang 2023, Kamis (20/7/2023).

Tidak hanya menyasar masyarakat, himbauan dan brosur juga diberikan kepada pengendara yang melintas.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Hermanto menyampaikan bahwa saat ini Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan operasi dengan sandi “Operasi Patuh Telabang 2023”.

Baca juga  Tradisi Lepas Sambut Dandim 0815/Mojokerto

“Sosialisasi dengan pembagian brosur tersebut diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat khususnya pengendara untuk lebih memperhatikan dalam berlalu lintas serta mematuhi segala peraturan demi keamanan, kenyamanan dan keselamatan di jalan,” ujar AKP Hermanto.

Baca juga  Kapolsek Sebangau Beberkan Fakta Penemuan Jenazah Buruh Tani di Sebuah Rumah Pondok

Kasat Lantas menjelaskan, tujuan Operasi Patuh Telabang ini adalah untuk meminimalisir angka kecelakaan serta meningkatkan kesadaran masyarakat untuk tertib berlalulintas.

“Tidak hanya menyasar masyarakat, kami juga berikan imbauan serta brosur kepada para pengendara yang melintas,” tambahnya.

“Harapan kami kepada masyarakat untuk selalu tertib berlalulintas, dan menciptakan Kamseltibcarlantas untuk khusus kabupaten Pulang Pisau benar-benar aman bagi pengguna kendaraan,” harapanya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Rakumpit Amankan Sholat Jama’ah Isya dan Tarawih

Artikel

Bersinergi, Polisi dan BNN Kota Tegal Ajak Pelajar Stop Tawuran dan Penyalahgunaan Narkoba

Uncategorized

Polsek Maliku Tingkatkan Kegiatan Patroli Terpadu di Daerah Rawan Karhutla.

Uncategorized

Sosialisasikan Program UMKM Untuk Pemulihan Ekonomi Melalui Bhabinkamtibmas

Uncategorized

Giat Pencegahan terjadinya Pemalakan atau Premanisme, Satsamapta laks Patroli Dialogis di Fasum

BERITA UTAMA

Sambangi Lapangan Minisoccer, Satsamapta Polresta Palangka Raya Jaga Kondusifitas

Uncategorized

Tidak Pernah Bosan Bosan Anggota Satpolairud Sosialisasikan Larangan Karhutla

Uncategorized

Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Pandih Batu Patroli Malam.