Home / Uncategorized

Selasa, 18 Juni 2024 - 16:54 WIB

Parking, Walking, Talking merupakan cara Patroli personel sat samapta ajak Masyarakat untuk jaga Kamtibmas

 

Polres Pulang Pisau, personel satsamapta melaksanakan giat patroli dengan cara atau sistem PWT (Parking, Walking, Talking) atau patroli dialogis secara rutin dan terus digelar seperti yang kita lihat, patroli dialogis kepada masyarakat terus dilaksanakan untuk mengajak masyarakat untuk meningkatkan kamtibmas, Senin (17/06/2024) siang.

Baca juga  Polres Lumajang Ungkap Jaringan Pencurian Sapi, Satu Pelaku berhasil Dilumpuhkan

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasat Samapta Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H. mengatakan bahwa melalui pergelaran personel seperti ini pihaknya juga memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya sit kamtibmas yang kondusif

Baca juga  Ciptakan Situasi Aman Dan Kondusif Personil Polsek Kahayan Tengah Melaksanakan Patroli Malam

“Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya di tempat tempat keramaian maupun pemukiman” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

PMT Kembali Tebar Benih Ikan

Uncategorized

Bahas Renbangkuat TNI AL, Komandan Kodiklatal Hadiri Rasko TNl AL 2023

Uncategorized

Polres Pulpis Amankan Unjuk Rasa Damai Batamad di Pengadilan Negeri Pulang Pisau

Uncategorized

Polsek Maliku Monitoring Sitkamtibmas di wilkumnya, dengan Kegiatan Patroli Malam.

Uncategorized

Sambang Pedagang Ikan, Kanit Bhabinkamtibmas Satbinmas Polres Pulpis Sampaikan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Kasatreskrim Pimpin Apel kembali di Mapolresta Palangka Raya

Artikel

Langkah Preventif Upaya Pemberantasan Demam Berdarah Di Yonkapa 2 Mar

BERITA UTAMA

PATROLI RUTIN DAN TERUS DILAKUKAN