Home / Uncategorized

Jumat, 24 November 2023 - 21:24 WIB

Pastikan Aman di KPU Kab Pulang Pisau Sat Samapta Gelar Patroli Dialogis

Foto : Aman di KPU

Foto : Aman di KPU

 

Polres Pulang Pisau, Menjelang pelaksanaan Pemilu serentak 2025 yang pentahapan nya di mulai pada bulan Oktober ini, maka sat samapta memastikan aman pada kantor KPUD Kab Kab Pulang Pisau dan gudang tempat penyimpanan logistik pemilu, maka personel Sat Samapta Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, menggelar patroli secara dialogis pada obyek tersebut pada hari Jum’at (24/11/2023) siang

Baca juga  Sebelum Pam Aksi Damai, Polresta Palangka Raya Laksanakan Apel Gabungan

Kegiatan tersebut dalam rangka harkamtibmas khususunya pada obyek vital, yang ada yaitu KPUD Kab Pulang Pisau yang ada di kota Pulang Pisau.

Tujuan kegiatan patroli guna menciptakan rasa aman dan kondusif menjelang pelaksanaan pemilu pada bulan Februari 2024 yang pentahapan nya di mulai sejak bulan Oktober 2023 ini” ucap Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Samapta, Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H.

Share :

Baca Juga

Artikel

UPACARA PERINGATAN KE-77 HARI BAKTI TNI ANGKATAN UDARA

Artikel

Kapolres Pulang Pisau Pimpin Sertijab Kasat Lantas, Kasat Polairud dan Kasat Resnarkoba

Artikel

Kapolres Lumajang Beri Dukungan Moril dan Santunan untuk Keluarga Korban Kecelakaan

Artikel

Babinsa Berperan Aktif dalam Pengembangan UMKM di Wilayah Binaan

Uncategorized

Danyonmarhanlan X Dan Ketua Ranting C Cabang 1 KP 3 Sambut Komandan Pasmar 3 Beserta Ketua Korcab Pasmar 3 Dalam Kunjungan Kerja Di Yonmarhanlan X Jayapura

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Cek Keamanan Mesin ATM Bank Kalteng Pandih Batu

Uncategorized

Kendaraan Overload Dicegat, Sopir Diberi Teguran

Uncategorized

Mempersiapkan Pemilu Serentak 2024, JMSI Lebak Gelar Dialog Publik Bersama Pengamat, Kesbangpol dan Mahasiswa