Pastikan Aman, Polresta Palangka Raya Berjaga di Pasar Ramadhan Kahayan

Polresta Palangka Raya – Setelah 2 (dua) tahun tidak diberikan izin karena pandemi, pasar Ramadhan 1444 H ini akhirnya kembali beroperasi.

Sebagai cara untuk memberikan rasa aman terhadap aktivitas masyarakat tersebut, personel gabungan Polresta Palangka Raya pun berjaga di Pasar Kahayan.

Baca juga  Cegah Karhutla, Polsek Rakumpit Gencar Edukasi Warga

Lokasi yang berada di Jalan Tjilik Riwut Km. 01 Kota Palangka Raya ini menperdagangkan sejumlah kuliner jajanan atau pun beragam menu untuk berbuka puasa.

Kapolresta Palangka Raya Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Padal Iptu Tumijan menuturkan, jika sejumlah personel yang disiagakan guna mengamankan sejumlah pasar Ramadhan 1444 H.

Baca juga  Patroli Daerah Rawan Karhutla Personel Polsek Maliku Cek Kondisi Sekat Kanal.

“Dimana untuk di lokasi pasar Ramadhan Kahayan ada rekan kami antara lain Bripka Jepi Pramana, Brigadir Deny DS dan Briptu Hadromi,” katanya, Sabtu (25/3/2023) sore.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

PTPN IV Regional III Pamerkan Digitalisasi himgga Dekarbonisasi di Kampar Expo 2024

Uncategorized

Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam

BERITA UTAMA

Jaga Kondusifitas Mako, Propam Polresta Palangka Raya Cek Ruang Tahanan

Uncategorized

Apel Serah Terima Awali Kegiatan Dinas di Mako Polsek Maliku.

Uncategorized

Sambangi Kantor Bank Kalteng Tangkiling, Aiptu Fitriansyah Sampaikan Ini

Uncategorized

Sampaikan Ke Masyarakat Dalam Berhati-Hati Berlalu Lintas Polsek Kahayan Tengah Gelar Operasi KRYD

Artikel

Babinsa Koramil 15/Klirong Laksanakan Karya Bakti Pembangunan Mushola Bersama Warga Binaan

Artikel

Jelang Pelaksanaan TMMD Ke 119,Kodim 0812 Lamongan Bersama Dinas PMD Kab. Lamongan Melaksanakan Pengukuran Jalan