Home / Uncategorized

Sabtu, 29 April 2023 - 22:10 WIB

Pastikan Keamanan Ruang Tahanan, Piket Propam Lakukan Pengecekan

Polresta Palangka Raya – Piket Sipropam Polresta Palangka Raya Polda Kalteng rutin melaksanakan pengecekan keamanan ruang tahanan di Mapolresta Palangka Raya.

Sebagaimana yang dilaksanakan oleh personel Sipropam yang tengah melaksanakan piket dengan memeriksa jumlah tahanan, kondisi kamera pengawas (CCTV) dan gembok kunci sel ruang tahanan, Sabtu (29/4/2023) malam.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Rutin Sampaikan Sosialisasi Larangan Karhutla

Kasipropam Polresta Palangka Raya Ipda Yudi Wahyudi menuturkan, pengecekan dan pemeriksaan tersebut rutin dilakukan pada waktu-waktu tertentu baik secara mandiri maupun bersama dengan Kanit SPKT.

Baca juga  Polsek Sabangau Pengecekan Lokasi Tanah di Kalampangan

“Pengecekan dilakukan sebagai wujud kesiapsiagaan petugas jaga tahanan guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, selain itu petugas juga memastikan tahanan dalam keadaan sehat aman dan lengkap,” pungkasnya. (b1b)

Share :

Baca Juga

Artikel

Djoko Membangun Daerah Tak Bisa Sendirian

Uncategorized

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Personil Polsek Jabiren Raya laksanakan Patroli Malam

Uncategorized

Wujudkan Anak Sehat, Babinsa Koramil 08/Alian Dampingi Program BIAS Anak SD

Uncategorized

Personil Satbinmas Polres Pulpis laksanakan sosialisasi dan himbauan KARHUTLA di desa mantaren dua

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Aplikasi Dumas Terpadu untuk Warga Masyarakat

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala Ciptakan Kamtibmas Yang Aman Kondusif

Uncategorized

Uji Kemampuan Fisik Kodim 1208/Sambas Gelar Garjas Periodik Dan UKP

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu sosialisasi Karhutla di desa binaannyaa