Home / Uncategorized

Kamis, 13 Juli 2023 - 18:34 WIB

Patroli didaerah Rawan Karhutla Wilkum Polsek Maliku

 

Polres Pulang Pisau – dalam rangka antisipasi terjadinya Karhutla Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, yang tergabung dalam Poslap 31 siaga karhutla dikecamatan Maliku, melaksanakan kegiatan patroli rutin didaerah rawan karhutla, Kamis (13/07/2023) Pagi.

dalam kegiatan ini personel melaksanakan pengecekan kondisi daerah kering, semak belukar yang ada di Kec. Maliku, dalam pengecekan ini ditemukan lokasi lahan perkebunan karet milik warga masyarakat yang terdapat semak belukar berpotensi terjadinya karhutla,

Baca juga  Dugaan Mark Up Realisasi Gaji Tenaga Kebersihan DLH Kabupaten Tangerang Mencuat November 13, 2024

langkah yang diambil personel Poslap yaitu memetakan lokasi serta memberikan himbauan kepada pemilik lahan untuk menjaga lahannya agar tidak terjadi kebakaran

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, patroli ini merupakan upaya pencegahan karhutla, dimulai dari langkah pencegahan, kami berharap tahun ini tidak terjadi bencana alam karhutla, selanjutnya dalam upaya pencegahan serta penanganan karhutla agar selalu sinergi dengan instansi terkait maupun masyarakat dalam giat Preemtif, Preventif dan Refresif Penanganan Karhutla di kecamatan Maliku.

Baca juga  Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

“Patroli terpadu ini dilaksanakan dalam rangka antisipasi terjadnya karhutla, salah satu bentuk upaya pencegahan karhutla secara rutin dengan terus memonitoring lahan yang dianggap rawan terjadinya karhutla, mendeteksi sejak dini pada lahan yang berpotensi sehingga dapat mengatisipasi terjadinya karhutla, tegas Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Sunggug Mulia Norsan Dukung Ponpes dan Pemberdayaan Santri untuk Kontribusi Pembangunan

Uncategorized

Patroli Dialogis dengan system PWT (Parking, Walking, Talking) personel sat samapta ajak Masyarakat jaga Kamtibmas

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Sebar Brosur Himbauan Kamseltibcarlantas

Artikel

UKIR PRESTASI, PUTRA PRAJURIT YONIF 8 MARINIR RAIH MEDALI PERAK PADA KEJUARAAN KARATE KASAL CUP IV

Uncategorized

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Beri Himbauan Kamtibmas

Artikel

Polrestabes Surabaya Gelar Kegiatan Ju’mat Curhat dan Penyerahan Bansos dalam Rangka Nusantara Cooling System Menjelang Pilkada 2024

Uncategorized

Bhabinkamtibmas desa Talio Bripka Muliyadi sosialisasi Karhutla di desa binaannya

Artikel

Kasus Pelanggaran Hak Pekerja di Good One Massage Batam, Manajemen Dituding Eksploitasi Karyawan