Home / Uncategorized

Selasa, 4 Juli 2023 - 22:48 WIB

Patroli Satsamapta Polresta Palangka Raya Antisipasi Gangguan Kamtibmas

 

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka untuk mengantisipasi terjadinya tindak kriminalitas, aparat kepolisian mengadakan patroli cipta kondisi (Cipkon).

Hal tersebut disampaikan Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo, Selasa (4/7/2023) malam.

Menurutnya, dengan patroli Cipkon tersebut pihaknya bisa secara langsung memantau situasi Kamtibmas yang berkembang dilingkungan masyarakat.

Baca juga  Pj Gubernur Resmikan Gedung Manajemen Administrasi dan Poliklinik RS Jiwa Sultra

“Patroli Cipkon yang dilakukan rekan kami Bripka Eka Rahman dan Briptu Willy Priatna menyambangi pemukiman dan tempat keramaian masyarakat lainnya,” katanya.

Dalam pelaksanaan blue light patrol tersebut, lanjut Gatoot, pihaknya melewati sejumlah rute diantaranya Jalan Tjilik Riwut – Jalan Damang Batu – Jalan Pinus Permai – Jalan Kapur Naga – Jalan Seth Adji – Jalan G. Obos – Jalan Kyai Maja Kota Palangka Raya.

Baca juga  Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

“Secara keseluruhan untuk situasi Kamtibmas tetap pada koridornya. Masyarakat pun menjalani bisa dengan tenang menjalankan roda kehidupan masing-masing,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

Uncategorized

PWI dan Bawaslu Brebes Jalin Sinergitas Jelang Pimilu 2024

BERITA UTAMA

Laksanakan Serah Terima Tugas Jaga, Kanit SPKT Cek Kondisi Ruang Tahanan

Uncategorized

Kawal Penggunaan Dana Desa, Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Cek ke Lapangan

BERITA UTAMA

KKB Kembali Berulah, 1 Prajurit TNI dan 1 Warga Sipil Tewas Tertembak

Uncategorized

Demi Kenyamanan Saat Beribadah Satlantas Polres Pulang Pisau Melaksanakan Kegiatan Pengaturan Lalin di Gereja

Uncategorized

Polsek Jabiren Raya melaksanakan kegiatan Jum’at Curhat di Kedai Kopi Polsek Jabiren Raya

BERITA UTAMA

Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan