Home / Uncategorized

Selasa, 18 Juni 2024 - 16:52 WIB

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya

 

Polres Pulang Pisau,
Personel satsamapta Polres Pulang Pisau, terus melaksanakan patroli stasioner khususnya pada obyek vital yang ada di wilkum Polres Pulang Pisau, pada hari Senin (17/06/2024) siang

Baca juga  Tanamkan Jiwa Kebaharian, Prajurit Yonmarhanlan VII Kupang Bekali Menwa Undana Pengetahuan Perahu Karet

Kegiatan tersebut dalam rangka harkamtibmas khususunya pada obyek vital, seperti Bank BPK Cab Pulpis, BNI capem Pulpis, BRI Cab Pulpis, Bank Mandiri dan perkantoran Pemda Pulpis.

“Tujuan kegiatan patroli guna mengantisipasi adanya kejahatan seperti Curas, Curat, Cubis maupun Curanmor” ucap Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Samapta, Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kodim 1008/Tabalong Laksanakan Apel Pagi dan Senam Kerja untuk Soliditas dan Kesehatan Anggota

Artikel

Danyonmarhanlan IV Hadiri Buka Puasa Bersama Walikota Batam

Uncategorized

Bripka Nasution Rutin Laksanakan Pengecekan Inventaris Dinas

Uncategorized

Cegah Tindak Pidana Premanisme, Piket Polsek Jabiren Raya kembali gencarkan KRYD

Uncategorized

Minimalisir Potensi Lakalantas Polsek Maliku Melaksanakan Pengaturan Arus Lalin

Artikel

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

Uncategorized

Melaksanakan Patroli Maja, Ps. Kanitsamapta Polsek Maliku Sampaikan Larangan Karhutla

Artikel

GS Gita Jala Taruna AAL Meriahkan Navy Parade Hari Armada RI 2024