Peduli Kesehatan Batittud Koramil 15/Klirong Dampingi Posyandu

KODIM 0709/KEBUMEN. Batituud Koramil 15/Klirong Peltu Sumadi melaksanakan pendampingan Posyandu Lansia yang diselenggarakan oleh Puskesmas Klirong bertempat di Posyandu Desa Klirong,Kecamatan Klirong,Kabupaten Kebumen,Kamis(6/4/2023).

Kegiatan Posyandu Lansia meliputi pengukuran BB, pengukuran TB, pengecekan Tensi/tekanan darah, pengecekan gula, pengecekan kolesterol dan penyuluhan kesehatan bagi para Lansia.

Baca juga  Jaga Kamtibmas di Pasar Besar, Aiptu Salmanto Giat Lakukan Patroli

Pada kesempatan Peltu Sumadi mengatakan, Kegiatan pendampingan Posyandu Lansia yang dilakukan tersebut merupakan langkah supaya warga masyarakat yang masuk kategori Lansia tetap dapat produktif pada usia senja.

Baca juga  Danramil 14/Pejagoan Dampingi Kepala Staf Kodim Acara Sosiomodis/Bakti Sosial

“Dengan diselenggarakannya kegiatan Posyandu Lansia ini merupakan salah satu wujud kepedulian petugas Dinas Kesehatan terhadap warga masyarakat khususnya bagi warga Lansia. Sehingga warga masyarakat Lansia mendapatkan pelayanan kesehatan yang cepat dan mudah dijangkau,” pungkas Peltu Sumadi.(Pendim)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personil Polsek Kahayan Kuala lakukan Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (Skck) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala.

Artikel

Lakukan Gatur Di Dermaga Fery Bentuk Upaya Jaga Kamtibmas Perairan Tetap Kondusif

Uncategorized

Tak pernah bosan Personil Polsek Pandih Batu Sambangi warga binaanya

Uncategorized

Dukung program Food Estate, Sat Samapta Polres Pulang Pisau gelar patroli di Pelindo III

BERITA UTAMA

Gercep, Polisi Berhasil Amankan Sembilan Terduga Pelaku Pengeroyokan di Tunjungan Surabaya

BERITA UTAMA

Personil Polsek Kahayan Kuala Laksanakan Patroli KRYD sasar sepeda motor

Uncategorized

Guna menangkal Tindak Kejahatan, Personil Sat Samapta Polres Pulang Pisau, Rutin Laksanakan Patroli di Sejumlah Objek Vital

BERITA UTAMA

Polsek Pandih Batu laks penjagaan di SMA Negeri 1 Pandih Batu