Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / POLRI / TargetNews.id

Minggu, 16 Juli 2023 - 02:19 WIB

Peduli Warga, Bhabinkamtibmas Marang Bantu Warga Perbaiki Lantai Bangunan Paud

Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Polsek jajaran, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng terus menjalin kemitraan bersama warga yang ada di Wilayah tugasnya.

Sebagaimana yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Bukit Batu Aiptu Abdul Azis Nugroho yang sehari-hari bertugas di Wilayah Kelurahan Marang, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya, Sabtu (15/7/2023) pagi.

Baca juga  Sertijab Dandenma Pasmar 1 Laksanakan Exit Briefing dan Memorandum

Sembari patroli bersama Lurah Marang dan Anggota Babinsa serta anggota MPA setempat, Azis turut serta membantu warga memperbaiki lantai bangunan yang berfungsi sebagai Paud (Pendidikan anak usia dini) “Putri Ananda”.

Azis mengatakan, selain untuk menjalin hubungan yang baik serta bersilaturahmi dengan Lurah, Babinsa dan anggota MPA Kelurahan Marang, kegiatan tersebut juga sebagai bentuk sinergitas TNI-POLRI, unsur Pemerintahan dan masyarakat.

Baca juga  Wujudkan Profesionalitas dan Rasa Cinta Tanah Air, Babinsa Koramil 15/Klirong Mengikuti Upacara 17an di Kantor Kecamatan

“Perbaikan ini juga untuk menyambut tahun ajaran baru dikarenakan banyak anak-anak yang mendaftar untuk menjadi peserta didik di Paud Putri Ananda dan diharapkan bisa memberi kenyamanan bagi orang tua wali yang menunggu anaknya,” pungkas Azis. (b1b)

Share :

Baca Juga

Artikel

Rapat Anggota Tahunan Pimer Koperasi Kartika A-01 Wijayakusuma “Agenda Penting dan Keputusan Strategis”

Artikel

TMMD Ke – 119 TA 2024 Kodim 0819/Pasuruan Resmi Dibuka

BERITA UTAMA

S,A Mantan Wali Kota Blitar Otak Perampok Rumah Wali Kota Blitar  Divonis 2 Tahun

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Patroli Di Jalur Rawan Laka Lantas Untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Artikel

Lapas Batam Gelar Razia Gabungan Bersama Aparat Penegak Hukum dan BNN Kota Batam

Artikel

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau

Artikel

Peran Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonzipur 5/ABW di Perbatasan

Artikel

RSUD Ir Soekarno Brebes Di Akreditasi