Home / Uncategorized

Senin, 13 Januari 2025 - 21:31 WIB

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satlantas Polres Pulang Pisau membagikan brosur terhadap pengendara yang melintas di jalan raya, Minggu (12/1/2025) pukul 09.00 WIB

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi menjelaskan, sosialisasi pembagian brosur tersebut diharapkan dapat meningkatkan

Baca juga  Dengan Motor Bajaka, Polsek Rakumpit Tumbuhkan Minat Baca Warga

kesadaran masyarakat untuk menciptakan keamanan,keselamatan,ketertiban dan kelancaran lalulintas ( Kamseltibcarlantas )

Khususnya pengendara untuk lebih memperhatikan dalam berlalu lintas, serta mematuhi segala peraturan demi keamanan, kenyamanan dan keselamatan di jalan,”ujar AKP Nurhadi.

Tujuan kegiatan tersebut untuk menurunkan angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas serta untuk meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Mapping Warga yang Tidak Menaati Prokes

Pihaknya juga mengimbau kepada pengendara untuk tertib serta mematuhi aturan berlalu lintas.

“Bagi pemotor agar menggunakan helm SNI, gunakan sabuk pengaman untuk roda empat dan jangan terima telepon saat berkendara,”terang AKP Nurhadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala dalam kegiatan Poslap Siaga Karhutlah sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Uncategorized

Sosialisasi Cegah Karhutla Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah Menggunakan Lembaran Maklumat Kapolda Kalteng Kepada Masyarakat

BERITA UTAMA

Panglima TNI dan Kepala Staf Resmikan Polda Papua Baru, Kapolri: Wujud Sinergitas Makin Kokoh

Uncategorized

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Indahnya Berbagi, Satbinmas Polres Pulang Pisau Bagikan Sembako kepada Warga Kurang Mampu

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 20/Buayan Hadiri Puncak Satu Abad NU, Tasyakuran dan Do’a Bersama

Artikel

Yonif 621/Manuntung Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW untuk Tingkatkan Keimanan dan Ketaqwaan