Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 17 Oktober 2024 - 17:45 WIB

Penyuluhan Pengelolahan Sampah Non Fisik TMMD Sengkuyung Tahap IV Kodim 0713/Brebes

Penyuluhan Pengelolahan Sampah Non Fisik TMMD Sengkuyung Tahap IV Kodim 0713/Brebes

Penyuluhan Pengelolahan Sampah Non Fisik TMMD Sengkuyung Tahap IV Kodim 0713/Brebes

 

Brebes – Warga Desa Tegalglagah mengikuti kegiatan Non fisik TMMD Sengkuyung Tahap IV TA. 2024 Kodim 0713/Brebes dalam penyuluhan sosialisasi tentang pengolahan sampah terpadu dengan penerapan Bank Sampah bertempat di Balaidesa Tegalglagah, Kecamatan Bulakamba, Brebes, Jawa Tengah. Kamis (17/10/2024)

Pemberian materi Pengelolaan sampah terpadu dalam TMMD Non Fisik kali ini bekerja sama dengan Bank Sampah Induk Patriot (BSIP) ini, dihadiri para warga, dan juga perangkat desa.

Kabid Pengelolaan Sampah Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Brebes Ibu Puspa mengatakan, Hal ini dilakukan sebagai pelatihan bagaimana pengelolaan sampah organik maupun anorganik.

Baca juga  Anggota Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Pos Kotis Meyado bersama para jemaat Melaksanakan Karya bakti

”Dimana sampah-sampah organik dijadikan kompos dan bagaimana proses pembuatannya. kemudian sampah anorganik dibuat sebagai kerajinan tangan, ” kata Kabid Puspa.

Dalam acara ini Puspa juga memaparkan, bagaimana cara dan sistem pembentukan Bank sampah supaya kedepan bisa memberdayakan masyarakat untuk mengolah sampah dan merubah mindset masyarakat bahwa sampah bisa mendatangkan rupiah bila kita mau dan bisa mengelolanya dengan baik.

Menurutnya, Sosialisasi penyuluhan tersebut bertujuan untuk merubah pola pikir masyarakat mengenai sampah sebagai sesuatu yang tidak bernilai menjadi barang yang memiliki nilai guna.

Baca juga  Sampaikan Pelayan Publik Kepada Warga Lewat Aplikasi Super APP.

“Saat ini jangan menilai sampah sebagai hal yang tidak berguna. melainkan, harus menilai sampah sebagai sesuatu yang bisa dimanfaatkan dan bernilai guna, sehingga bisa mendatangkan rupiah,” ujarnya.

Dalam kesempatan tersebut, Kabid Pengelolaan Sampah Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Brebes juga menyampaikan, “kepada warga yang hadir mengikuti acara tersebut agar tidak membakar sampah sembarangan, selain bahaya terjadinya kebakaran juga dapat menimbulkan polusi udara yang tidak sehat,” pungkasnya. (Pen0713)

Share :

Baca Juga

Artikel

Semarakkan HUT Bhayangkara ke-78 Tahun 2024, Polres Kendal Gelar Turnamen Bola Voli

BERITA UTAMA

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya

Uncategorized

Monitoring Harga Sembako Personil Satbinmas polres Pulpis sambangi Pasar Patanak

Artikel

Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Cek Kondisi 33 Tahanan

BERITA UTAMA

Satlantas Polresta Palangka Raya Lakukan Patroli Jalan Raya Demi Cegah Adanya Balapan Liar

Artikel

Danramil 1612-04/Borong Pimpin Pengamanan, Umat Kristiani di Borong Rayakan Paskah dengan Khidmat,

Artikel

Kapolda Jatim Apresiasi Bupati Gresik Bangun Palang Pintu KA Sebidang JPL 365 Cerme

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan