Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 April 2025 - 17:20 WIB

Perayaan Galungan, Polres Pulang Pisau Kerahkan Personil Amankan Kegiatan Persembahyangan Umat Hindu

Perayaan Galungan, Polres Pulang Pisau Kerahkan Personil Amankan Kegiatan Persembahyangan Umat Hindu

Perayaan Galungan, Polres Pulang Pisau Kerahkan Personil Amankan Kegiatan Persembahyangan Umat Hindu

 

Pulang Pisau – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban selama Ibadah perayaan Galungan Umat Hindu, Polres Pulang Pisau mengerahkan personilnya untuk melakukan pengamanan di Pura Dharma Sesana Desa Hanjak Maju Kec. Kahayan Hilir Kab. Pulang Pisau. Rabu (23/04/2025)

Lokasi yang menjadi pusat pengamanan dipimpin Perwira Pengendali IPDA Rafli, S. Hut., S.H., bersama puluhan personil Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Babinsa Koramil 08/Alian Hadir Pada Peringatan Isra Mi’raj Desa Kaliputih

Kapolres Pulang Pisau AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si., melalui Kasi Humas AKP Daspin, SE., menyampaiakan bahwa kegiatan pengamanan diberikan sebagai salah satu bentuk pelayanan kepolisian guna menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah persembahyangan dalam rangkaian perayaan Galungan dan Kuningan tahun 2025.

Menurutnya pihaknya telah mengerahkan puluhan personel untuk mengamankan lokasi ibadah yang dipergunakan oleh umat Hindu untuk melaksanakan ibadah persembahyangan.

Baca juga  Personel Sat Samapta Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng kepada Masyarakat di Saat Sedang Laks Patroli

“Puluhan personel telah kami tempatkan guna melakukan pengamanan rangkaian ibadah persembahyangan perayaan Hari Raya Galungan dan Kuningan” Ucap Kasi Humas.

Dengan adanya pengamanan ini, diharapkan umat hindu dapat merayakan Hari Raya Galungan dengan penuh kebahagiaan dan kedamaian. Pungkasnya. (Humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

Artikel

Wajib Tahu, Pengguna Sepeda Listrik Diminta Kenakan Helm

Uncategorized

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

BERITA UTAMA

Kodim Tual Raih Juara1 Lomba Karya Jurnalisitik

BERITA UTAMA

PUPUK JIWA NASIONALISME DAN PATRIOTISME, PRAJURIT BRIGIF 3 MARINIR IKUTI UPACARA BENDERA

Artikel

Antisipasi Bangsitnas, Prajurit Petarung Yonmarhanlan VI Laksanakan Siaga

BERITA UTAMA

Peningkatan Kapasitas SDM, Dua Paguyuban PKL Di Sampang Gandeng HCCM Dan Pengusaha Sukses

Artikel

Primkop Kartika Merak 08 Kodim 0808/Blitar, Gelar RAT Tutup Buku Tahun 2024

Artikel

Koramil 1612-08/Macang Pacar Dukung Pelantikan Panitia Pengawas Umum di Kuwus