Pererat Silaturahmi Danramil 1612-02/Komodo, Komsos Setelah Melaksanakan Ibadah

Sebagai wujud kebersamaan TNI dengan masyarakat binaannya, seperti yang dilakukan oleh Danramil 1612-02/Komodo Lettu Inf Gede Budi Ardana bersama anggota ikut hadir bersama masyarakat untuk melaksanakan Ibadah bersama bertempat Pura Agung Giri Segara Kelurahan Labuan Bajo, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat.

Danramil 1612-02/Komodo Lettu Inf Gede Budi Ardana menyampaikan, Terlepas kami sebagai Prajurit, TNI adalah manusia biasa yang tidak terlepas dari rasa Khilaf, salah dan dosa. Namun sebagai Umat beragama setidaknya kita jangan pernah lupa menunaikan kewajiban kita yaitu melaksanakan Ibadah,jelasnya.

Baca juga  Polda Jatim Tandatangani Perjanjian Kerja Sama dengan FKG Unair dan PT. PLN (Persero)

Danramil juga mengajak dan menyemangati anggotanya untuk melaksanakan Ibadah di wilayah binaannya. “Hal tersebut di lakukan di samping untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa sekaligus untuk menjaga keaman di wilayah binaan”, ungkapnya.

Baca juga  Ketum RIB Lisman Hasibuan Meminta Umat Islam Maafkan Pendeta Gilbert Lumoindong di bulan Syawal 1445 Hijriah

Selesai melaksanakan Ibadah Danramil bersama anggota menyempatkan waktu melaksanakan Komsos dengan tokoh agama, dan tokoh masyarakat dengan tujuan untuk menjalin silaturahmi, demi terwujudnya TNI manunggal dengan Rakyat.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

Artikel

Keluarga Besar Kejati Jatim Ucapkan Selamat Hari Kartini Untuk Perempuan Indonesia

Artikel

Polsek Kahayan Kuala Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

Artikel

Kodim 1008/Tabalong Tingkatkan Kemampuan Beladiri Taktis

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam Monitoring Sitkamtibmas di Wilkumnya.

BERITA UTAMA

Kodim 1612/Manggarai Berupaya Meningkatkan Kualitas Pembinaan Dan Kemampuan Teritorial

Artikel

Anggota Polres Bangkalan Tolong Ibu Melahirkan di Jembatan Suramadu

Artikel

Polda Kalbar Gelar Jumpa Pers Penangkapan Pengedar Narkoba di Pontianak dengan Barang Bukti 15 Kg Sabu