Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Kamis, 1 Juni 2023 - 22:55 WIB

Pererat Sinergitas, Babinsa Bendungan Koramil 19/ Kuwarasan Komsos Dengan Perangkat Desa

KODIM 0709/ KEBUMEN – Untuk meningkatkan kerjasama yang baik dengan aparatur desa di wilayah binaan, Sertu Eko Armedita Setyawan Babinsa desa Bendungan Koramil 19/ Kuwarasan melaksanakan Komsos bersama Perangkat Desa Bendungan di balai desa Bendungan Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Rabu (31/05/2023)

Guna meningkatkan hubungan kerja yang baik di wilayah binaan, Babinsa melaksanakan Komsos bersama perangkat desa, komsos tersebut dilaksanakan untuk menjalin silaturahmi dan sebagai pembinaan teritorial terhadap perangkat dan masyarakat di wilayah desa binaan.

Baca juga  Satuan Binmas Polres Pulang Pisau Sambangi Warga untuk Sampaikan Imbauan Bahaya Karhutla

Sertu Eko Armedita mengatakan, kegiatan Komsos ini besar manfaatnya, selain mempererat tali silaturahmi juga meningkatkan koordinasi dan membangun komunikasi dengan masyarakat, khususnya di wilayah binaan.

Ia juga mengatakan, Komsos dengan perangkat desa secara langsung hasilnya akan lebih efektif, sehingga nantinya Perangkat Desa dapat menyebar luaskan apa yang menjadi masukan atau informasi dari Babinsa kepada warganya dan sebaliknya kita juga lebih cepat mendapatkan informasi dan mengetahui permasalahan-permasalahan yang berkembang di masyarakat, guna lakukan deteksi dini dan cegah dini,”
pungkasnya. (SSY’95Arm/Pendim)

Baca juga  Ini Upaya Anggota Satpolairud Sampaikan Stop Karhutla

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Program Saber Pungli di Desa Binaan

Artikel

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Artikel

Hartanto Boechori: Satreskrim Polres Tuban “Lemot” Tangani Percobaan Pembunuhan Jurnalis Surabaya,

Artikel

Menyatu Dengan Alam, Koramil Batang Alai Selatan Bersama Warga Bersihkan Parit

BERITA UTAMA

Koramil 1612-05/Elar dan UPTD Puskesmas Mombok Mempererat Hubungan Melalui Kegiatan Sosial

BERITA UTAMA

Pemkot Tegal Apresiasi Kepatuhan Wajib Pajak, Dadang: Masyarakat Agar Taat Bayar Pajak

Artikel

Babinsa Koramil 1612-08/Macang Pacar, Mendampingi Dan Meyakinkan Pembagian BLT Tepat Sasaran untuk Masyarakat Desa Benteng Ndope

Artikel

Jum’at Berkah Bidhumas Polda Jatim Berbagi Ratusan Nasi Kotak Gratis